Masterchef Episode 11 Makin Menegangkan dengan Challenge dan Mini Games

Sabtu, 31 Oktober 2020 - 14:01 WIB
loading...
Masterchef Episode 11...
Masterchef episode 11 yang akan ditayangkan RCTI pada, Sabtu (31/10) pukul 16.00 WIB nanti akan menampilkan persaingan tiap peserta yang semakin seru. Foto/Dok.RCTI.
A A A
JAKARTA - Masterchef episode 11 yang akan ditayangkan RCTI pada, Sabtu (31/10) pukul 16.00 WIB nanti akan menampilkan persaingan tiap peserta yang semakin seru.

Di antaranya para kontestan yang tersisa akan menemui dua challenge, yaitu membuat aneka gorengan dan rantangan lauk Indonesia, serta babak mini games yang tiap peserta diminta untuk mencicipi makanan dan menuliskan ingredients-nya. (Baca juga: Yuli Tereliminasi dari MasterChef Indonesia Setelah Gagal Tantangan Duplicate Dish )

Adapun pada babak Pressure Test peserta akan menemui tantangan dengan bahan telur, daging, dan tahu sebagai signature dish.

Di episode kali ini, peserta Masterchef Season 7 akan memasak kuliner dengan cita rasa Nusantara pada Challenge Pertama yaitu "Gorengan".

Peserta harus membuat 3 jenis gorengan yang berbeda. Ada kejutan di mana Dava untuk pertama kalinya menjadi pemenang Challenge 1. Sementara Hamdzah untuk pertama kalinya tidak membawa hidangan ke hadapan juri karena masakannya tidak selesai.

Pada Challenge 2 yaitu "Rantangan Lauk Indonesiaā€¯ Peserta akan dibagi dalam team, di mana 1 team terdiri dari 2 orang.

Dava Sebagai pemenang di Challenge sebelumnya mendapatkan privilige memasangkan tiap kontestan. Sementara itu dari challenge ke-2 akan ada Ramos, Nindy, Faiz, Clava, Jerry, dan Adit yang harus masuk ke pressure test. (Baca juga: 7 Film Horor yang Bikin Long Weekend Jadi Merinding )

Sebelum masuk ke Pressure Test ini ada Mini Games yaitu mencicipi soup dan menuliskan Ingredients. Untuk kedua kalinya Clava memenangkan Mini Games dan Lolos dari Pressure Test.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 19: Mamay dan Dolay Kembali Lancarkan Aksi Perampokan
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 177: Tuduhan Vernie Pada Amira
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 27: Kasih Kecelakaan, Charly dan Nurmala Panik
Semakin Memukau! Idol...
Semakin Memukau! Idol Switch (Cross Gender Song) Akan Dibawakan TOP 7 Indonesian Idol XIII di Spektakuler Show 8
Spekta 8 Indonesian...
Spekta 8 Indonesian Idol: Saksikan Aksi Para Finalis dan Dukung Idolmu di VISION+
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 251: Kejutan Spesial untuk Yasmin & Romeo
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 84: Lingga Gugat Arini ke Pengadilan
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 176: Teror Elang Pada Noah
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 18: Antar Penumpang, Helmi Jadi Korban Perampokan
Rekomendasi
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Utang Luar Negeri Indonesia...
Utang Luar Negeri Indonesia Naik Jadi USD427,5 Miliar per Januari 2025
Komitmen PosIND Salurkan...
Komitmen PosIND Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako 2025
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 19: Mamay dan Dolay Kembali Lancarkan Aksi Perampokan
2 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 177: Tuduhan Vernie Pada Amira
22 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 27: Kasih Kecelakaan, Charly dan Nurmala Panik
42 menit yang lalu
Michelle Halim Diduga...
Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Warganet Ramai Laporkan Aksinya
1 jam yang lalu
Lebaran Penuh Keajaiban...
Lebaran Penuh Keajaiban di Ancol Taman Impian
1 jam yang lalu
Kate Middleton Menerima...
Kate Middleton Menerima Gelar Kehormatan Baru, Dijuluki Putri Detail
1 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved