Ira Wibowo Nikmati Virtual Run and Ride saat Pandemi Covid-19

Senin, 23 November 2020 - 11:20 WIB
loading...
Ira Wibowo Nikmati Virtual...
Artis senior Ira Wibowo menyebut Virtual Run and Ride 2020 sebagai kegiatan positif di tengah pandemi. Pasalnya, acara dikemas dengan protokol kesehatan. Foto/Instagram.
A A A
JAKARTA - Artis senior Ira Wibowo menikmati Virtual Run and Ride 2020 yang diselenggarakan PT Pelindo III (Persero). Lomba olaharaga tersebut menjadi kegiatan positif di tengah pandemi. Pasalnya, acara dikemas tanpa menimbulkan pelanggaran protokol kesehatan.

"Kegiatan yang sangat positif, apalagi sudah disesuaikan dengan kondisi saat ini, di mana adanya covid-19. Jadi, kita tetap bisa beraktivitas, tetap bisa berpartisipasi, tetap bisa sehat, tanpa harus mengambil resiko kesehatan," kata Ira. (Baca juga: BTS Bawa Pulang 2 Piala American Music Awards 2020 )

"Untuk sementara, Virtual Run and Ride menjadi jalan keluar terbaik, diadakan secara virtual," sambung dia.

Ke depan, artis senior ini berharap Run and Ride dihadirkan kembali dan pandemi segera berakhir sehingga acara bisa semakin seru. "Mudah-mudahan tahun depan sudah dalam kondisi yang lebih baik sehingga bisa diadakan langsung yang mungkin jadi lebih mantap lagi," ucapnya.

Seperti diketahui, peserta Port Virtual Run and Ride 2020 harus menempuh jarak sejauh 28 KM untuk perlombaan lari dan 280 KM pada lomba sepeda dan dilakukan dalam waktu 10 hari yang disediakan. Ira Wibowo yang mengikuti lomba lari, sampai hari ini sudah menempuh lebih dari 21 KM dan masih ada waktu untuk untuk menyelesaikan target.

"Mengikuti lomba lari dan sampai saat ini sudah menempuh 21 KM lebih. Tinggal sekali lagi dan enggak sampe 7 KM lagi," ujarnya.

Sebelumnya, Direktur Utama PT Pelindo III U. Saefudin Noer menjelaskan lomba olahraga virtual itu dipilih karena mengedepankan creative technology leadership. Di samping menjadi salah satu solusi, agar masyarakat tetap dapat menerapkan pola hidup sehat dengan berolahraga di tengah pandemi Covid-19.

"Acara ini kami pilih, karena merupakan bagian dari creative technology leadership untuk memberi solusi, agar kita tetap sehat di tengah pandemi," kata Saefudin. (Baca juga: Kecanduan Shabu Seperti Millen Cyrus, Bagaimana Tandanya? )

Dengan konsep virtual, para peserta bisa mengikuti perlombaan di mana saja, selama 10 hari ke depan. Panitia akan melakukan monitoring untuk penilaiannya. "Kita bisa berlari di berbagai tempat di mana pun, dan bisa naik sepeda di mana pun. Lomba ini memiliki sistem monitoring. Kita lombakan 28 km berlari, 280 km bersepeda selama 10 hari," jelas Saefudin.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
Anggis Devaki dan Anggislova,...
Anggis Devaki dan Anggislova, Hubungan Special di Perjalanan Karir Anggis
Ahmad Dhani Pastikan...
Ahmad Dhani Pastikan Bakal Dampingi Al Ghazali di Pelaminan Bersama Maia Estianty
10 Artis Indonesia yang...
10 Artis Indonesia yang Pernah Bertemu Paus Fransiskus, Lyodra Tampil di Misa Akbar
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
Rekomendasi
Daftar Lengkap Hakim...
Daftar Lengkap Hakim dan Pimpinan Pengadilan Negeri Dimutasi Besar-besaran
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
Berita Terkini
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
29 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 217: Honeymoon Amira-Biru dan Bahaya yang Mengancam Maudy-Arkana
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 12: Cerita Honeymoon Devan & Alya
1 jam yang lalu
Fachri Albar Positif...
Fachri Albar Positif Lebih dari Satu Jenis Narkoba
2 jam yang lalu
Its Family Time! Bikin...
It's Family Time! Bikin Pagi si Kecil Lebih Seru Bareng Cocomelon & Sahabat di GTV!
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 49: Dibohongi Nabila, Andra Murka, Jannah Kabur dari Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Tips Sehat supaya Asam...
Tips Sehat supaya Asam Urat Tidak Ganggu saat Mudik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved