Lakukan Hal Ini Supaya Aman Makan di Restoran di Tengah Pandemi

Jum'at, 18 Desember 2020 - 09:03 WIB
loading...
A A A
8. Sebisa Mungkin Menggunakan Pembayaran Non Tunai
Perlu upaya untuk masyarakat agar tetap menjaga jarak saat beraktivitas sehari-hari. Salah satu cara yang bisa dilakukan adalah menerapkan motode pembayaran non tunai. Dengan metode pembayaran non tunai, masyarakat dapat meminimalisir kontak langsung saat bertransaksi. Hal ini dapat membantu mengurangi risiko penyebaran COVID-19.

9. Meminta Petugas Membersihkan Ulang Meja yang Akan Ditempati
Untuk memastikan agar meja resto yang akan ditempati benar-benar bersih, maka tidak ada salahnya meminta petugas membersihkan ulang.

10. Mengelap Sendok atau Garpu yang Akan Digunakan
Tidak ada salahnya untuk mengecek kembali kebersihan alat-alat makan ang digunakan di restoran , seperti sendok atau garpu. Bisa di lap menggunakan tisu sehingga kebersihan tetap terjaga.

(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2010 seconds (0.1#10.140)