Dua Hal Mendasar untuk Temukan Keberuntungan dan Kebahagiaan di Tahun Kerbau

Kamis, 11 Februari 2021 - 00:41 WIB
loading...
Dua Hal Mendasar untuk...
Kerbau sendiri kerap diidentikkan dengan kerja keras, kesuksesan dan kebahagiaan. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Tahun Baru China seringkali disambut dengan berbagai harapan bahwa di tahun yang baru nanti banyak dipenuhi dengan keberuntungan dan kebahagiaan. Hal itu karena dari ucapan "Selamat Tahun Baru Imlek " atau "xin nian kuai le" bermakna "kebahagiaan Tahun Baru".

Baca juga: Mewah Banget, Begini Penampakan Rumah Wirda Mansur

Menyambut Tahun Baru Imlek 2021, tidak ada salahnya menyiapkan beberapa daftar keberuntungan seperti apa yang dapat membangun kebahagiaan. Bisa dipilih hal-hal "Lucky & Happy" yang mendatangkan happiness effect ala Yupi atau yang sering disebut "Yupiness" di Tahun Kerbau .

Kerbau sendiri kerap diidentikkan dengan kerja keras, kesuksesan dan kebahagiaan . Hal itu juga ada pada ikon Yupi "Milly Moos", si sapi gemes kenyal dengan rasa susu yang senantiasa membuat mood semakin Happy. Yupi Gummy bisa dihadirkan di tengah kebahagiaan Tahun Baru China, saat berkumpul besama saudara dan kerabat.

Psikolog Yasinta Indrianti, M. Psi, memaparkan tentang prinsip mencari keberuntungan dan kebahagiaan. Berikut adalah dua hal yang paling mendasar.

Hargai Diri Sendiri

Menjadi diri kita apa adanya merupakan sebuah keberuntungan dan kebahagiaan yang paling mendasar.

"Saya spesial, unik dan berharga adalah self-talk yang bisa menumbuhkan penerimaan atas diri kita. Setiap orang punya kelemahan sekaligus kelebihan. Keberuntungan dan kebahagiaan tidak hanya bersumber pada kelebihan demikian pula sebaliknya kelemahan tidak selalu menjadi sumber rasa tidak bahagia," terang Yasinta dalam keterangan tertulis Yupi Gummy, Rabu (10/2).

"Kelemahan dan kelebihan akan selalu bisa menjadi sumber lucky & happy tergantung dari persepsi dan mindset yang kita punya," sambungnya.

Lemah tidak selalu berarti tidak tidak mampu namun terkadang lebih dikarenakan tidak mau. Bangkitkan motivasi diri untuk mau menggeser kelemahan menjadi kelebihan dengan mengelola potensi kecerdasan intrapersonal yang kita miliki.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Makna Simbolis Kue Keranjang...
Makna Simbolis Kue Keranjang saat Imlek, Tak hanya Sekadar Makanan Lezat
8 Tradisi Unik Imlek...
8 Tradisi Unik Imlek di Indonesia, Bersihkan Rumah hingga Perang Air
Melihat Tradisi Imlek...
Melihat Tradisi Imlek Peranakan Tionghoa di Indonesia Lewat Kacamata Kreator TikTok Tangerang
30 Link Twibbon Ucapan...
30 Link Twibbon Ucapan Imlek 2025, Cara Unik Sampaikan Doa dan Harapan
10 Contoh Ucapan Imlek...
10 Contoh Ucapan Imlek 2025 dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya
5 Tradisi Unik Imlek...
5 Tradisi Unik Imlek di China, Salah Satunya Tidak Membalik Ikan saat Dimakan
8 Makanan Khas Imlek...
8 Makanan Khas Imlek di Indonesia dan Maknanya, Kue Keranjang Simbol Kemakmuran
7 Tradisi Unik Imlek...
7 Tradisi Unik Imlek di Berbagai Negara, Vietnam Bakar Petasan untuk Usir Roh Jahat
Barongsai, Lautan Lampion...
Barongsai, Lautan Lampion hingga Festival Cap Go Meh Meriahkan Imlek 2025 di Gading Serpong
Rekomendasi
Nonton Final Copa del...
Nonton Final Copa del Rey, Streaming Barcelona vs Real Madrid di VISION+
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?
Kunker ke Sumsel, Prabowo...
Kunker ke Sumsel, Prabowo Bakal Luncurkan Gerina hingga Tanam Raya
Berita Terkini
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
37 menit yang lalu
Tips Bibir Tetap Lembab...
Tips Bibir Tetap Lembab dan Sehat Selama Beraktivitas
1 jam yang lalu
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
1 jam yang lalu
Tips Dapetin Cherry...
Tips Dapetin Cherry Cola Lips Pakai 2 Produk
1 jam yang lalu
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
2 jam yang lalu
3 Hal yang Perlu Kamu...
3 Hal yang Perlu Kamu Lakukan Sebelum Berolahraga
2 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved