Electronic Dangdut, Genre Musik Baru yang Tak Kalah Menggoyang

Sabtu, 20 Maret 2021 - 13:40 WIB
loading...
Electronic Dangdut,...
Electronic Dangdut, Genre Musik Baru yang Tak Kalah Menggoyang. Foto/MNC Media.
A A A
JAKARTA - Dangdut adalah salah satu tipe gaya musik populer khas Indonesia yang memiliki unsur kebudayaan India, Melayu, dan Arab. Karakteristik musik dangdut memiliki ciri khas dentuman gendang yang unik dan khas.

Seiring perkembangan zaman dan teknologi, musik dangdut kini ditambah unsur genre Dance dan Electronic sehingga dinamakan E-Dut atau Electronic Dangdut.



Salah satu DJ asal Indonesia bernama DJ Fira mengubah aransemen lagu Jangan Gitu Dong yang aslinya dinyanyikan oleh Ayu Ting Ting menjadi genre Electronic Dangdut.

Di lagu ini, DJ Fira ditemani Dahlia dan Bella mempersembahkan cover Jangan Gitu Dong lengkap dengan video musiknya.

Video musik memperlihatkan Dahlia, Bella, dan DJ Fira kompak bernyanyi dan menari memakai pakaian senada berwarna ungu.



Yuk tonton sekarang bagaimana Dahlia, Bella, dan DJ Fira mengcover lagu Ayu Ting Ting menjadi lagu Electronic Dangdut di YouTube channel Swara Bintang sekarang!

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Iis Dahlia Bicarakan...
Iis Dahlia Bicarakan Kematian, Takut Meninggal sebelum Anak Menikah
Kisah Cinta dan Kehilangan,...
Kisah Cinta dan Kehilangan, Nabila Taqiyyah Hadirkan 8 Lagu dalam Album Kekal yang Sementara
Gemuruh, Lagu yang Menyuarakan...
'Gemuruh', Lagu yang Menyuarakan Kesepian dan Perjuangan Batin
DMD Panggung Rezeki:...
DMD Panggung Rezeki: Demi Kesembuhan Mata sang Ayah, Peserta Ini Bawa Pulang Jutaan Rupiah
Diam-Diam Jadi Curahan...
Diam-Diam Jadi Curahan Hati Betrand Putra Onsu tentang Penyesalan Cinta di Tahun 2025
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut, Rabu 5 Maret 2025: Nikahannya Terancam Batal, Galuh Terpaksa Nyanyi
Rekomendasi
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
Berita Terkini
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
3 jam yang lalu
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
3 jam yang lalu
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
4 jam yang lalu
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
4 jam yang lalu
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
4 jam yang lalu
Meriahnya Ramadan di...
Meriahnya Ramadan di Summarecon Villaggio Outlets, Sajikan Beragam Hiburan
5 jam yang lalu
Infografis
Panda Raksasa Hewan...
Panda Raksasa Hewan Endemik China yang Mengejutkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved