Nostalgia bareng Penyanyi Sopran Berlian Hutauruk dan Putri Ayu dalam ReYUNIan Malam Ini

Minggu, 04 April 2021 - 11:01 WIB
loading...
Nostalgia bareng Penyanyi...
Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Bagi Anda pecinta musik pop Tanah Air era '70-an tentu tidak asing lagi dengan beberapa lagu berikut: “Angin Malam", “Khayalku", “Cintaku", “Badai Pasti Berlalu", “Semusim", “Pelangi", hingga “Merepih Alam".

Lagu “Badai Pasti Berlalu" ciptaan musisi legendaris Eros Djarot merupakan salah satu pencapaian penting dalam kancah musik pop Indonesia. Tak mungkin lengkap bila tak menyebut kesuksesan lagu “Badai Pasti Berlalu" berkat kontribusi kehadiran vokal Berlian Hutauruk yang tinggi.



Berlian merupakan penyanyi yang lahir di Jakarta pada 1957. Bakat olah vokalnya sudah terlihat sejak belia. Di umurnya yang baru menginjak 11 tahun, Berlian sudah tampil di acara “Ayo Menyanyi" yang disiarkan di TVRI.

Karakter vokalnya pun terbentuk dengan meyakinkan. Tak tanggung-tanggung, ia bernyanyi dengan membawa gaya sopran, suatu hal yang jarang dijumpai di dunia musik -terlebih pop- Indonesia dekade 1970-an.

Kualitas suara tinggi melengking juga dimiliki penyanyi muda berbakat jebolan pencarian bakat. DialahPutri Ayu, penyanyi soprano bergenre seriosa ini berhasil menyedot perhatian dengan suara indahnya.

Putri Ayu lahir di Kota Sibolga, Sumatera Utara, pada 24 Mei 1997. Ketika berusia 14 tahun, dia terpilih menjadi salah satu pemenang kontes“Born to Sing Asia”yang tercipta berkat kreasi musisi legendaris dunia, David Foster. Bonusnya, sang bintang muda ini didaulat tampil dalam konserDavid Foster and Friendsyang digelar di Jakarta pada 28 Oktober 2011.

Berlian Hutauruk dan Putri Ayu akan hadir dalam reYUNIan menyanyikan lagu-lagu nostalgia bersama Yuni Shara dan Ojip Ismaputra.



Saksikan reYUNIan Minggu, 4 April 2021 pukul 21.00 WIB, di stasiun televisi milik MNC Group, iNews. Anda yang memiliki mobilitas dan tidak sempat menyimak di depan layar kaca, dapat mengikuti program ini melalui laman www.rctiplus.com dan aplikasi RCTI+. Unduh segera di Google Play Store dan Apple App Store.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Ternyata Ada Harta yang Dibawa Mati di iNews
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
Its Family Time! Update...
It's Family Time! Update Makanan Viral Chef Approved Sambil Update Wawasan Kuliner di Rating 5 GTV!
Its Family Time! Sambil...
It's Family Time! Sambil Nunggu Tabungan Terkumpul, Eksplorazi GTV Jadi Tontonan Baru Buat Cek Destinasi Terbaik Ala Gen-Z!
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Hidayah bisa Datang Kapan dan Kepada Siapa Saja di iNews
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Penciptaan Makhluk Allah SWT hanya di iNews
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Setelah Menang, Terus Balik Lagi? Pukul 12.30 WIB, hanya di iNews
Saksikan Cahaya Hati...
Saksikan Cahaya Hati Indonesia Open House Mau Sharing atau Flexing? Pukul 12.30 WIB di iNews
Saksikan Tabligh Akbar...
Saksikan Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan, Besok Malam Pukul 21.00 WIB di iNews
Rekomendasi
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
2 Inspektur TNI AD Dimutasi...
2 Inspektur TNI AD Dimutasi Panglima TNI, Salah Satunya Jenderal Kopassus Pernah Jadi Paspampres
Mike Tyson Akui Kehebatan...
Mike Tyson Akui Kehebatan Tinju Muhammad Ali: Dia Seperti T-Rex Berwajah Tampan
Berita Terkini
Profil dan Biodata Ratu...
Profil dan Biodata Ratu Annisa, Artis Kolosal yang Disangka Pelaku Peredaran Uang Palsu
20 menit yang lalu
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Hidangan Terbaik di Dunia, Rawon Geser Rendang
1 jam yang lalu
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Ternyata Ada Harta yang Dibawa Mati di iNews
2 jam yang lalu
Liburan Seru dan Hemat...
Liburan Seru dan Hemat di Jakarta, 4 Destinasi Murah Meriah untuk Long Weekend
3 jam yang lalu
Gitaris Seringai Ricky...
Gitaris Seringai Ricky Siahaan Meninggal Dunia saat Tur di Jepang
4 jam yang lalu
5 Tips Praktis Bersih-Bersih...
5 Tips Praktis Bersih-Bersih Rumah di Libur Panjang, Check It Out!
4 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved