Ini Kisah Awal Tercetusnya Komunitas Sepeda The Genjots

Rabu, 14 April 2021 - 12:07 WIB
loading...
Ini Kisah Awal Tercetusnya...
Dochi akan berbincang bersama founder dari salah satu komunitas sepeda terkenal, The Genjots. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Bersepeda atau gowes kini tak hanya sebagai olahraga saja tapi juga sebagai gaya hidup dan sebagai ajang komunikasi sesama pecinta gowes. Sekarang banyak club gowes yang berdiri dan di antaranya juga diikuti sejumlah selebritas .

Baca juga: Ups... Ziva Magnolya Ternyata Sering Ketiduran di Kelas

Pada episode Meet The Expert kali ini Dochi akan berbincang bersama founder dari salah satu komunitas sepeda terkenal, The Genjots dan dia adalah Andi Indrawan. Penasaran bagaimana keseruan dari obrolan mereka? Langsung dengarkan dalam Podcast Kata Dochi di RCTI+.

Namun ada yang spesial dalam Podcast Kata Dochi episode kali ini, di mana bulan April merupakan bulan kelahiran dari Andi, jadi Dochi akan membacakan fakta seputar zodiak Aries bagi para kaum kelahiran April. "Biasanya kalau Meet The Expert enggak pernah dibacain nih zodiak-zodiak cuma karena lagi ulang tahun alangkah baiknya kita bacain nih 3 karakteristik pria Aries. Satu, kuat dan berani. Dua, kompetitif dan ambisius. Tiga, sulit menyeimbangkan kehidupannya karena ia sangat kompetitif," jelas Dochi.

Lanjut ke Genjots, Dochi langsung penasaran dengan awal mula terbentuk The Genjots dan bertanya, "Genjots itu siapa yang mencanangkan namanya menjadi The Genjots?"

"Kita sebenernya bereempat ada gue, ada Adwiya, ada Ilman, sama satu Vino Bastian. Nah kita tuh bereempat emang waktu awal tiba-tiba aja gitu kita bikin nama kali ya sepedahan juga bereempat awalnya sampe baru ngajak temen-temen sekitar lah terus ya yaudah tiba-tiba aja keluar gitu namanya The Genjots gitu ya karena gampang diingat," jelas Andi.

Disambung pertanyaan selanjutnya oleh Dochi, "Itu dari tahun berapa itu mulainya?" Andi pun menjawab, "2017 akhir lah aktif instagram antara 2018 sampai 2019an lah."

Tak sampai di situ, Dochi kembali penasaran dengan rute terjauh dari komunitas The Genjots. "Kalau rute paling jauh so far ke mana?"

Andi kembali menjawab, "Kayak kemarinlah ada acara rute 200 kilo. Jadi kalau rute per grup bisa dibilang rata-rata tuh 40-60 kilo cuma kalau misal rutenya masing-masing biasanya mereka berangkatnya dari jauh-jauh gitu."

Baca juga: Tembus Grand Final Indonesian Idol, Rimar Sebut Pentingnya Penyanyi Miliki Ciri Khas

Masih banyak cerita-cerita seru dari The Genjots yang bisa menambah referensi rute perjalanan sepeda kamu, penasaran? Dengarkan selengkapnya hanya di Podcast Kata Dochi eksklusif hanya di fitur Radio+ aplikasi RCTI+ atau langsung klik link ini: https://radio.rctiplus.com/player-music?contentType=podcast&contentId=3825 .

Download aplikasi RCTI+ di Play Store dan App Store untuk bisa menikmati banyak konten seru lainnya atau melalui link https://www.rctiplus.com .
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Terbaru! Drama Pendek...
Terbaru! Drama Pendek RCTI+ Gratis, Cerita Terispirasi dari Kisah Nyata
Nobar Indonesia vs Bahrain...
Nobar Indonesia vs Bahrain yang Digelar RCTI+ Tembus 7.000 Orang
Syarla Martiza Buat...
Syarla Martiza Buat Penonton Nobar Indonesia vs Bahrain Galau dengan Mengheningkan Cinta
Pemeran Berbalas Selingkuh...
Pemeran Berbalas Selingkuh Meriahkan Nobar Indonesia vs Bahrain di La Piazza
Danar Widianto Hangatkan...
Danar Widianto Hangatkan Nobar Indonesia vs Bahrain, Jadi Teman Ngabuburit di La Piazza
RCTI+ Gelar Nobar Timnas...
RCTI+ Gelar Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di La Piazza, Suporter Mulai Padati Lokasi
RCTI+ Presents Supershow...
RCTI+ Presents Supershow Ramadan: Hiburan dan Inspirasi Islami Penuh Makna
RCTI+ Gelar Supershow...
RCTI+ Gelar Supershow Ramadan di Masjid Darussalam Cibubur, Ada Live Musik Islami hingga Lomba Dai Cilik
Rekomendasi
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
Berita Terkini
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
3 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
3 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
3 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
4 jam yang lalu
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMENS INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
4 jam yang lalu
Sinetron Baru MNC Pictures...
Sinetron Baru MNC Pictures Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang di RCTI!
4 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved