Terus Berjuang Bertemu Buah Hatinya, Ini 4 Gaya Busana Tsania Marwa

Jum'at, 30 April 2021 - 12:45 WIB
loading...
Terus Berjuang Bertemu...
Tsania marwa. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Meski sudah memenangkan hak asuh atas kedua buah hatinya, namun sampai searang Tsania Marwa tak kunjung bisa menjumpai anaknya. Sebagai seorang ibu, tidak bertemu anak-anaknya tentu membuat ia rindu. Hal ini pun juga dirasakan oleh artis Tsania Marwa. Ia mendatangi kediaman mantan suaminya untuk menjemput kedua anaknya.

Akan tetapi, usaha itu gagal karena kedua anak tersebut ketakutan karena ada gangguan saat proses penjemputan. Atalarik Syach sendiri tak ada di rumah ketika Tsania Marwa mendatangi rumahnya.

Terlepas dari hal tersebut, Tsania Marwa merupakan sosok wanita yang baik, cantik, serta modis. Mengutip akun Instagram pribadinya @tsaniamarwa54 pada Jumat (30/4/2021), berikut keempat potretnya.

Tampil natural dengan busana merah

Terus Berjuang Bertemu Buah Hatinya, Ini 4 Gaya Busana Tsania Marwa


Ketika berpose dari dalam mobil, Tsania Marwa tampil natural dengan makeup yang minim. Akan tetapi, ia pun mengenakan kemeja merah maroon sehingga membuat penampilannya tetap terlihat ceria.

Terlebih senyum manisnya yang dilemparkan ke kamera, jadi membuat dirinya terlihat makin cantik kan. Sementara itu, ia pun memadukan kemeja tersebut dengan celana panjang abu-abu serta kacamata sebagai aksesorisnya.

Anggun dengan outer leopard

Terus Berjuang Bertemu Buah Hatinya, Ini 4 Gaya Busana Tsania Marwa


Sembari duduk-duduk cantik di sofa bernuansa biru muda yang cute, Tsania pun terlihat anggun dengan balutan outer bermotif leopard.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tenun Troso Jepara:...
Tenun Troso Jepara: Keunikan Tradisi yang Kini Mendunia
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Gaya Busana Mewah Meghan...
Gaya Busana Mewah Meghan Markle di Acara Masak Netflix, Kenakan Busana Puluhan Juta
Christy Ng Ekspansi...
Christy Ng Ekspansi ke Indonesia, Buka Gerai Pertama di Jakarta
Kate Middleton Marah...
Kate Middleton Marah Busananya Jadi Sorotan, Istana Keluarkan Aturan Ketat
Mengintip Harga Busana...
Mengintip Harga Busana Melania saat Pelantikan Donald Trump, Mantan Model yang Tampil Cantik
Anggota keluarga kerajaan...
Anggota keluarga kerajaan Inggris yang Menghabiskan Uang Paling Banyak, Bukan Meghan Markle
5 Busana Terburuk Golden...
5 Busana Terburuk Golden Globe 2025, Ariana Grande seperti Pergi ke Pesta Piyama
Kolaborasi Inovatif...
Kolaborasi Inovatif Ciptakan Akses Lebih Mudah ke Produk Fashion Premium
Rekomendasi
Langganan Rekor, Harga...
Langganan Rekor, Harga Emas Hari Ini Tembus Rp1.741.000 per Gram
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
Berita Terkini
Konten Kreator Direy...
Konten Kreator Direy Dealova Tambah Cuan Baru lewat YouTube Shopping Affiliates dan Shopee
16 menit yang lalu
Semakin Memukau! Idol...
Semakin Memukau! Idol Switch (Cross Gender Song) Akan Dibawakan TOP 7 Indonesian Idol XIII di Spektakuler Show 8
17 menit yang lalu
Luna Maya Bingung Ifan...
Luna Maya Bingung Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN: Ada yang Lebih Kompeten
57 menit yang lalu
Kim Soo Hyun Terus-menerus...
Kim Soo Hyun Terus-menerus Hubungi Ayah Kim Sae Ron, Beri Tekanan?
1 jam yang lalu
Ratu Elizabeth II Awalnya...
Ratu Elizabeth II Awalnya Ingin Menikahkan Putri Diana dengan Pangeran Andrew
2 jam yang lalu
Virgoun Pamer Pacar...
Virgoun Pamer Pacar Baru, Gaya Berpakaian Berbeda Jauh dari Inara Rusli
2 jam yang lalu
Infografis
Disegani Dunia, Ini...
Disegani Dunia, Ini 4 Peran Erdogan dalam Kebangkitan Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved