Resmi Cerai, Begini Pola Asuh Bill Gates dan Melinda pada Ketiga Anaknya

Selasa, 04 Mei 2021 - 09:02 WIB
loading...
A A A
Keputusan ini diambil Bill Gates untuk memberi tahu ke anak-anaknya bahwa untuk menggapai apa yang diinginkan, perlu kerja keras secara mandiri. Wah, keren banget, ya!

3. Tak ada ponsel di meja makan

Penggunaan ponsel di rumah diatur dengan sangat ketat oleh Bill Gates dan Melinda. Mereka menerapkan 'no phone at dinner table' yang artinya saat makan bersama, tidak boleh ada ponsel yang dipegang.

Tidak hanya itu, anak-anak Bill Gates dilarang memiliki ponsel sampai usia mereka 14 tahun. Ini dilakukan Gates sebagai bentuk proteksi. Jam pakai ponsel pun dibatasi dengan harapan anak-anaknya memiliki waktu tidur yang berkualitas.

4. Rajin beribadah

Berbicara pada majalah Rolling Stone, Bill Gates mengatakan bahwa keluarganya secara aktif pergi beribadah. "Kami besarkan anak-anak secara religius. Mereka sudah kenal dengan gereja sejak kecil," kata Bill Gates.

Baca juga: Bill Gates dan Melinda Cerai: Bagaimana Harta Gono Gini Rp2.529 Triliun Dibagi?

5. Pakai cara 1970-an dalam mengasuh anak

Meski Bill Gates dan Melinda sangat canggih, tapi ternyata mereka menerapkan pola asuh era 1970-an dalam membesarkan anak-anaknya. Salah satu yang menjadi dasar pola asuh era itu adalah suka menegur orang. Pola asuh era ini pun membiarkan anak-anak memecahkan masalah sendiri.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Artis Indonesia Rayakan...
4 Artis Indonesia Rayakan Hari Raya Nyepi 2025, Happy Salma Mengarak Ogoh-ogoh
BCL Semangat Masak Rendang...
BCL Semangat Masak Rendang untuk Lebaran, Siapkan Satu Kuali Penuh
3 Poin Klarifikasi Celine...
3 Poin Klarifikasi Celine Evangelista soal Dinikahi Jaksa Agung, dan Menteri hingga Alasan Mualaf
Titiek Puspa Belum Bisa...
Titiek Puspa Belum Bisa Dijenguk, Masih dalam Pengawasan Dokter
Profil Shella Saukia...
Profil Shella Saukia yang Tuding Bella Shofie Jual Skincare Overclaim
Wulan Guritno Bekukan...
Wulan Guritno Bekukan Sel Telur demi Punya Anak sebelum Usia 45 Tahun
Titiek Puspa Tunjukkan...
Titiek Puspa Tunjukkan Respons Positif usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
Ariel NOAH Mudik ke...
Ariel NOAH Mudik ke Bandung Naik Motor: Hati-hati di Jalan Semuanya
Celine Evangelista Jawab...
Celine Evangelista Jawab Isu Jadi Istri Kelima Jaksa Agung dan Dinikahi Menteri
Rekomendasi
BRI Peduli, Tebar Kebaikan...
BRI Peduli, Tebar Kebaikan di Hari Nyepi dengan Bantu Sembako dan Renovasi Pura
Arus Mudik Lancar, One...
Arus Mudik Lancar, One Way KM 70-414 Kalikangkung Dihentikan Hari Ini
Cara Kirim Uang Gratis...
Cara Kirim Uang Gratis dari ShopeePay ke Semua Bank, e-Wallet, dan Sesama Pengguna
Berita Terkini
Ratu Camilla Frustrasi...
Ratu Camilla Frustrasi dengan Kondisi Kesehatan Raja Charles III yang Menurun Akibat Kanker
39 menit yang lalu
5 Anggota Keluarga Kerajaan...
5 Anggota Keluarga Kerajaan Inggris yang Melanggar Aturan Istana, Pangeran Harry Paling Sering
1 jam yang lalu
4 Film Horor Indonesia...
4 Film Horor Indonesia Tayang April 2025, Muslihat Kisahkan Teror Mencekam di Panti Asuhan
2 jam yang lalu
Megan Fox Melahirkan...
Megan Fox Melahirkan Anak Perempuan Buah Cinta dengan Machine Gun Kelly
7 jam yang lalu
4 Artis Indonesia Rayakan...
4 Artis Indonesia Rayakan Hari Raya Nyepi 2025, Happy Salma Mengarak Ogoh-ogoh
8 jam yang lalu
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
9 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Buaya Hidup...
2 Alasan Buaya Hidup Berdampingan dan Tidak Mau Memakan Capybara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved