Musuh Bebuyutan yang Berkelahi! Pak RT Pusing dan Malah Disalahin

Sabtu, 10 Juli 2021 - 13:15 WIB
loading...
Musuh Bebuyutan yang...
Cerita Suara Musuh Bebuyutan di RCTI+ yang mengisahkan tentang keseharian warga dan berbagai dramanya yang sayang banget kalau dilewati. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Halo semua, ada yang asik nih! Buat kalian para pengguna RCTI+ yang lagi mencari cerita yang nggak ngebosenin, seru, dan bisa mengisi waktu kamu di masa pandemi seperti sekarang, pas banget loh! Ada Cerita Suara Musuh Bebuyutan di RCTI+ yang mengisahkan tentang keseharian warga dan berbagai dramanya yang sayang banget kalau dilewati! Penasaran gimana keseruannya? Buruan langsung dengerin yuk!

Baca juga: Kebencian Seorang Adik kepada Perempuan yang Berusaha Mendekati Kakaknya

Pada episode kali ini, Cerita Suara Musuh Bebuyutan menceritakan perkelahian Abah Uus dan Engkong Jaim di warung Mpok Ida. Engkong yang pada awalnya udah nggak sabar mau ngopi, tiba-tiba langsung emosi ketika mendengar suara kakek-kakek berlogat sunda yang sangat ia kenal, yaitu suara Abah.

Mpok Ida dan Bang Ocid berusaha untuk menahan Engkong dan Abah untuk berkelahi, tapi sia-sia karena kedua kakek itu nggak bisa menahan emosinya. Sampai akhirnya di tengah keributan itu datang Pak RT. "Hei! Stop! Stop! Istighfar ngape lu udah pada tua juga, nih berdua kalo ketemu pasti ribut," ucap Pak RT. Usaha Pak RT melerai kedua kakek itu perlahan berhasil, walaupun harus dengan usaha yang kuat sampai ia pun pusing.

Keributan itu selesai dan kedua kakek itu pun pergi dari warung Mpok Ida. Nggak berapa lama, Pak RT dan Engkong bertemu lagi di tempat lain. Pak RT berusaha menasihati Engkong untuk jangan ribut lagi dan lebih baik damai saja. Bukannya diterima dengan baik-baik, eh Engkong malah balik nyalahin Pak RT. "Denger ye, kalo mau nasehatin, jangan sama gue aja, itu namanya adil. Kalo kayak gini kagak adil! Masa gue aja yang dinasehatin," ucap Engkong. Duh, Pak RT jadi serba salah begini!

Baca juga: Gebrakan iNews Prime di Antara 5 Program Baru, Performa Stasiun TV iNews Terus Melaju!

Mau tahu bagaimana cerita selengkapnya? Dengerin di Cerita Suara Musuh Bebuyutan hanya di RCTI+.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Terbaru! Drama Pendek...
Terbaru! Drama Pendek RCTI+ Gratis, Cerita Terispirasi dari Kisah Nyata
Nobar Indonesia vs Bahrain...
Nobar Indonesia vs Bahrain yang Digelar RCTI+ Tembus 7.000 Orang
Syarla Martiza Buat...
Syarla Martiza Buat Penonton Nobar Indonesia vs Bahrain Galau dengan Mengheningkan Cinta
Pemeran Berbalas Selingkuh...
Pemeran Berbalas Selingkuh Meriahkan Nobar Indonesia vs Bahrain di La Piazza
Danar Widianto Hangatkan...
Danar Widianto Hangatkan Nobar Indonesia vs Bahrain, Jadi Teman Ngabuburit di La Piazza
RCTI+ Gelar Nobar Timnas...
RCTI+ Gelar Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di La Piazza, Suporter Mulai Padati Lokasi
RCTI+ Presents Supershow...
RCTI+ Presents Supershow Ramadan: Hiburan dan Inspirasi Islami Penuh Makna
RCTI+ Gelar Supershow...
RCTI+ Gelar Supershow Ramadan di Masjid Darussalam Cibubur, Ada Live Musik Islami hingga Lomba Dai Cilik
Rekomendasi
Kadis LH Tangsel Jadi...
Kadis LH Tangsel Jadi Tersangka Korupsi Pengelolaan Sampah Rp25 Miliar, Aset Lahan Disita
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
5 Fakta Pangeran Al...
5 Fakta Pangeran Al Waleed, Sleeping Prince yang Sudah Koma 19 Tahun
Berita Terkini
Dahsyatnya Weekend Siap...
Dahsyatnya Weekend Siap Mengguncang Alun-Alun Cibodas Bareng Trio Macan Hingga Idol Korea WHIB
1 jam yang lalu
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
1 jam yang lalu
Gober Parijs Van Java:...
Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang Hanya di RCTI!
2 jam yang lalu
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
4 jam yang lalu
Thariq Halilintar Jelang...
Thariq Halilintar Jelang Kelahiran Anak Pertamanya: Lagi Belajar Jadi Ayah yang Baik
4 jam yang lalu
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
4 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved