Babak TOP 4! Persaingan Sengit Menuju The Next MasterChef Indonesia

Kamis, 19 Agustus 2021 - 17:30 WIB
loading...
Babak TOP 4! Persaingan...
Febs, salah satu kontestan MasterChef Indonesia yang akan maju ke babak 4 besar. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Welcome to Top 4 MasterChef Indonesia ! Peserta yang tersisa Nadya, Adi, Febs, dan Jesselyn akan kembali bertarung sengit untuk memperebutkan posisi 3 terbaik. Setelah berhasil melalui berbagai tantangan para peserta tersisa berhasil sampai di TOP 4 dan mendapatkan chef jacket.

Tetapi, perjuangan mereka tidak berhenti sampai di sini, mereka akan terus berjuang untuk menjadi The Next MasterChef Indonesia. Tantangan yang akan datang selanjutnya pasti akan lebih sulit.

Tantangan kali ini akan berkaitan dengan nasi tumpeng, untuk menyambut hari ulang tahun RCTI ke-32. Dalam tantangan nasi tumpeng para peserta akan dibagi menjadi 2 tim.

Selain menyambut HUT RCTI di episode minggu ini, TOP 4 akan kedatangan bintang tamu spesial. Mereka adalah public figure yang saat ini merajai Youtube Indonesia, sudah sangat akrab dengan pemirsa RCTI, dan wajahnya sering menghiasi program RCTI, yaitu Raffi Ahmad dan Atta Halilintar .

Baca Juga : Bryan Tersingkir dari Top 5 MasterChef Indonesia Season 8, Lord Adi Menang 3 Challenge Berturut-Turut

Siapakah yang akan berhasil memenangkan tantangan kali ini? Dan siapakah diantara TOP 4 yang akan masuk ke babak pressure test?

Saksikan keseruannya di galeri MasterChef Indonesia Season 8, setiap hari Sabtu dan Minggu pada pukul 16.00 WIB.

#MasterChefIndonesia #MCI8 #Season8 #ChefJuna #ChefRenata #ChefArnold
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tantangan Team Challenge...
Tantangan Team Challenge dan Kejutan Miller Khan Warnai MasterChef Indonesia Season 12
Challenge Semakin Seru...
Challenge Semakin Seru di TOP 15 MasterChef Indonesia, Siapa yang Akan Bertahan?
Persaingan Sengit Memperebutkan...
Persaingan Sengit Memperebutkan Posisi di Gallery MasterChef Indonesia Season 12!
Tantangan Semakin Sengit,...
Tantangan Semakin Sengit, Siapa yang Mampu Bertahan dalam MasterChef Indonesia Season 12?
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Manik Raih Immunity...
Manik Raih Immunity Pin setelah Tantangan Berat MasterChef Indonesia Season 12
Gulai Tempe Rudi Bikin...
Gulai Tempe Rudi Bikin Juri MasterChef Indonesia Season 12 Kecewa, Kurang Garam
Masakan Kontestan MasterChef...
Masakan Kontestan MasterChef Indonesia Ini Dilepeh Juri, Gegara Bikin Kroket Ikan Bawal
Rekomendasi
Asnawi Mangkualam dan...
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Masuk Skuad ASEAN All-Stars vs Manchester United
Mazda MX 5 Generasi...
Mazda MX 5 Generasi Terbaru Akan Gendong Mesin 2.500cc
Apakah Nabi Isa AS Sudah...
Apakah Nabi Isa AS Sudah Wafat? Begini Penjelasannya
Berita Terkini
Nikmati Hari Cerah di...
Nikmati Hari Cerah di Antalya, Kota dengan Pantai Bersertifikat Bendera Biru Terbanyak
57 menit yang lalu
Vision+ Remake Sinetron...
Vision+ Remake Sinetron Catatan Hati Seorang Istri, Tawarkan Cerita Lebih Segar
1 jam yang lalu
Rencana Penobatan Pangeran...
Rencana Penobatan Pangeran William-Kate Middleton Terungkap, Lebih Modern dan Sederhana
1 jam yang lalu
Aktor Jepang Mizuki...
Aktor Jepang Mizuki Itagaki Ditemukan Meninggal setelah Hilang sejak Awal Tahun
2 jam yang lalu
Idap Kanker, Raja Charles...
Idap Kanker, Raja Charles III Berharap Panjang Umur
3 jam yang lalu
Jawaban Menohok Ratu...
Jawaban Menohok Ratu Camilla soal Raja Charles III Turun Takhta: Mimpi!
4 jam yang lalu
Infografis
Persaingan Top Skor...
Persaingan Top Skor Liga Champions 2024/2025 Makin Sengit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved