Suami Tyas Mirasih Tegaskan Tak Ada Orang ke-3 dalam Rumah Tangganya

Senin, 06 September 2021 - 15:30 WIB
loading...
Suami Tyas Mirasih Tegaskan...
Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono saat masih akur. Foto/Instagram Tyas Mirasih
A A A
JAKARTA - Suami Tyas Mirasih , Raiden Soedjono , menghadiri sidang perceraian dengan agenda mediasi yang ke-3 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, hari ini, Senin (6/9). Sementara Tyas Mirasih kembali mangkir.

Setelah keluar dari ruang persidangan, Raiden bungkam saat ditanya tentang isu orang ketiga yang mewarnai keretakan rumah tangga mereka. "No comment," ucap Raiden, singkat.



Pria itu enggan membeberkan masalah perceraiannya ke hadapan awak media. Menurutnya, masalah ini adalah ranah pribadi.

"Pada dasarnya gini, dari dulu rumah tangga kami nggak pernah jadi konsumsi publik. Begitu pun sekarang, itu sekian dari komen saya," jelasnya.

Sementara, menurut Bernard Pasaribu, kuasa hukum Raiden, perceraian ini tak ada sangkut pautnya dengan masalah orang ketiga atau perselingkuhan.

"Nggak ada (masalah orang ketiga) di dalam gugatan, dalam permohonan kita, nggak ada masalah soal itu. Masalah ketidakcocokan saja," terang Bernard.



Ini merupakan kemunculan perdana Raiden di sidang cerai yang telah digelar 3 kali. Persidangan selanjutnya akan kembali digelar pada 13 September 2021 dengan agenda pembuktian.

Sebagaimana diketahui, Raiden Soedjono mengajukan permohonan talak pada 3 Agustus 2021 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Permohonan talak tersebut diajukan setelah pernikahannya dengan Tyas berusia kurang lebih empat tahun.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Gagal Capai Kesepakatan Cerai, Kekayaan Rp1,12 Triliun Jadi Rebutan
Disebut Selingkuh oleh...
Disebut Selingkuh oleh Majelis Hakim, Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris
Putri Anne Ungkap Pernikahannya...
Putri Anne Ungkap Pernikahannya dengan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
Baim Wong Tak Keberatan...
Baim Wong Tak Keberatan Bayar Nafkah Mut'ah Rp1 Miliar untuk Paula Verhoeven
Paula Verhoeven Merasa...
Paula Verhoeven Merasa Difitnah usai Disebut Selingkuh dan Istri Durhaka dalam Putusan Cerai
Paula Verhoeven Merasa...
Paula Verhoeven Merasa Dirugikan dengan Putusan Cerai, Tegaskan Tak Pernah Selingkuh
Amanda Manopo Ogah Terseret...
Amanda Manopo Ogah Terseret dalam Perceraian Arya Saloka-Putri Anne, Pilih Fokus ke Kesehatan
Resmi Cerai, Baim Wong:...
Resmi Cerai, Baim Wong: Bukan Sepenuhnya Salah Paula
Digugat Cerai, Putri...
Digugat Cerai, Putri Anne Sempat Akui Salah Menikah dengan Arya Saloka
Rekomendasi
Trump Bongkar 8 Kecurangan...
Trump Bongkar 8 Kecurangan China dalam Praktik Perdagangan Global
3 Fakta Menarik Hymne...
3 Fakta Menarik Hymne Kopassus, Salah Satunya Diciptakan Titiek Puspa
Soeharto Diusulkan Jadi...
Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Begini Respons Istana
Berita Terkini
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
2 menit yang lalu
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
42 menit yang lalu
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Donna Agnesia dan Darius Sinathrya Sampaikan Duka Mendalam
1 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Raja Charles III dan Ratu Camilla Patah Hati
2 jam yang lalu
3 Tempat Beli Kebaya...
3 Tempat Beli Kebaya Anggun dan Memukau di Jakarta, Nomor 1 Mall Paling Ikonik
4 jam yang lalu
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
12 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved