BTS di PBB Hari Ini: Jadwal, Pesan Pidato, dan Link Menontonnya

Senin, 20 September 2021 - 11:25 WIB
loading...
A A A
Setelah itu, barulah Presiden Moon Jae-in menyampaikan pidatonya sebagai perwakilan para pemimpin dunia. Mengutip Daum, dia menjadi satu-satunya pemimpin negara yang menyampaikan pidato langsung di atas panggung PBB pada tahun ini.

Moon Jae-in juga akan mengenalkan BTS sebagai Utusan Khusus Presiden untuk Generasi Masa Depan dan Budaya. Barulah BTS muncul menyampaikan pidato secara langsung dan pemutaran video penampilan khusus mereka.

2. SEMUA MEMBER AKAN NAIK PANGGUNG

BTS di PBB Hari Ini: Jadwal, Pesan Pidato, dan Link Menontonnya

Foto: UNICEF

Mengutip Daum, semua member BTS akan naik ke atas panggung Sidang Umum PBB untuk menyampaikan pidatonya. Namun tak jelas apakah ini artinya semua member juga akan berbicara.

Sebelumnya pada 24 September 2018, BTS juga berpidato di Sidang Umum PBB dalam acara UNICEF "Generation Unlimited". Namun saat itu hanya sang leader, RM, yang berpidato selama tujuh menit menggunakan bahasa Inggris. Saat itu, RM mengajak seluruh anak muda berani menyuarakan pendapatnya, tak peduli asal-usul atau identitas mereka.

Sementara pada 2020, BTS juga tampil untuk UNICEF lewat video yang direkam sebelumnya. Mereka menyampaikan pesan terkait semangat untuk bertahan dan tetap berharap yang terbaik selama pandemi COVID-19 berlangsung. Saat itu, semua member berbicara, baik dalam bahasa Inggris maupun Korea.

BTS sudah menjadi mitra PBB sejak 2017, yaitu saat mereka meluncurkan kampanye “LOVE MYSELF” bersama UNICEF. UNICEF adalah badan PBB yang berfokus pada isu kemanusiaan dan pengembangan bagi anak-anak di seluruh dunia.

3. YANG AKAN DISAMPAIKAN BTS DALAM PIDATO

BTS di PBB Hari Ini: Jadwal, Pesan Pidato, dan Link Menontonnya

Foto: Green Garten/AFP
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jungkook BTS Akhirnya...
Jungkook BTS Akhirnya Mengungkap Tipe Wanita Ideal, Ambisius dan Imut Mirip IU
Jadwal Penerbangan BTS...
Jadwal Penerbangan BTS dan Bintang Kpop Bocor, Keselamatan Artis Terancam
Deretan Idol K-Pop yang...
Deretan Idol K-Pop yang Akan Selesai Wajib Militer di 2025, BTS Keluar Juni
Benarkah J-Hope BTS...
Benarkah J-Hope BTS Dilecehkan di Konser Amal Le Gala des Pieces Jaunes? ARMY Marah Besar
Tiket Konser J-Hope...
Tiket Konser J-Hope BTS di Seoul Ludes Terjual Habis
J-Hope BTS Gelar Konser...
J-Hope BTS Gelar Konser di Jakarta 3-4 Mei 2025, ARMY Bersiap!
Fakta-fakta V BTS Bintangi...
Fakta-fakta V BTS Bintangi Squid Game 3, Nongkrong Bareng Lee Jung Jae
5 Lagu K-Pop yang Mencatat...
5 Lagu K-Pop yang Mencatat Sejarah di Billboard Hot 100, Nomor 1 Dynamite BTS
Lirik dan Makna Lagu...
Lirik dan Makna Lagu White Christmas V BTS, Kerinduan Keindahan Natal yang Hangat
Rekomendasi
Kapolri Perintahkan...
Kapolri Perintahkan Bareskrim Usut Tuntas Teror Kepala Babi dan Bangkai Tikus di Kantor Tempo
Potret Pesona Pantura...
Potret Pesona Pantura dan Pansela, Jalur Non Tol yang Ingin Dihidupkan Kembali
Pertamina Patra Niaga...
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bandung
Berita Terkini
Gwyneth Paltrow dan...
Gwyneth Paltrow dan Tracy Anderson Ejek Meghan Markle: Selamat Datang di Dapur yang Sebenarnya
1 jam yang lalu
Pangeran William Ancam...
Pangeran William Ancam Harry dan Meghan Markle Tidak Ikut Campur Kehidupannya
2 jam yang lalu
Robert Downey Jr Ditolak...
Robert Downey Jr Ditolak Jadi Dokter Doom, Sempat Bujuk Russo Brothers
7 jam yang lalu
5 Rekomendasi Wisata...
5 Rekomendasi Wisata Gudungkidul untuk Libur Lebaran, Murah Meriah
9 jam yang lalu
Reaksi Ahmad Dhani Judika...
Reaksi Ahmad Dhani Judika Tidak Mau Lagi Nyanyi Lagu Dewa 19: Siapa yang Bisa Buktikan?
10 jam yang lalu
Chef Arnold Diduga Sindir...
Chef Arnold Diduga Sindir Willie Salim Masak Besar Daging 200 Kg, Sebut hanya Bobon Santoso yang Bisa
11 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved