Anak Muda Ini Kreasikan Batik khas Nusantara dengan 8 Ikon Negara Sahabat

Jum'at, 01 Oktober 2021 - 14:52 WIB
loading...
A A A
"Saya menggabungkan motif bunga daffodil dari Wales dan bunga nasional lainnya, juga ada motif burung robin. Motif tersebut digabung sebagai satu kesatuan Britania Raya, yang kemudian saya kombinasikan dengan motif batik lurik atau garis-garis," terangnya.

4. Batik Angsa Kahuripan (Finlandia)

Anak Muda Ini Kreasikan Batik khas Nusantara dengan 8 Ikon Negara Sahabat


Untuk Kedutaan Besar Finlandia, Yos mendesain motif batik menyerupai angsa whooper, binatang nasional Finlandia. Dalam mitologi bangsa Finlandia, angsa whooper digambarkan memiliki hubungan dengan kehidupan dunia selanjutnya.

Untuk menambah kesan misterius nan menawan, Yos memberikan sentuhan motif pohon kehidupan bangsa Nordik yaitu Yggdrasil dan motif awan populer khas Cirebon, megamendung.

5. Batik Banji Taeguk (Korea Selatan)

Anak Muda Ini Kreasikan Batik khas Nusantara dengan 8 Ikon Negara Sahabat


Untuk Kedutaan Besar Korea Selatan, Garuda Kencana Batik mengkombinasikan motif Garuda dengan motif batik hasil asimilasi antara budaya Indonesia dengan bangsa Timur yaitu banji swastika.

Kata Yos, di Korea Selatan, banji swastika memiliki arti lebih religius dibanding sekadar motif. Selain banji swastika, batik ini juga diberi sentuhan motif hewan nasional Korea Selatan yaitu macan, arwana, dan elang Korea dengan gaya lukisan Korea tempo dulu.

6. Batik Tameng Sawunggaling (Mozambik)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1479 seconds (0.1#10.140)