5 Kebiasaan Belanja Jungkook BTS, dari Beli Rumah Mewah hingga Celana Bekas Suga

Senin, 15 November 2021 - 09:04 WIB
loading...
5 Kebiasaan Belanja...
Jungkook BTS memiliki kebiasaan belanja yang terbilang mewah dan aneh. Jungkook pernah membeli rumah mewah hingga celana bekas anggota BTS lainnya, Suga. Foto/SCMP.
A A A
JAKARTA - Jungkook BTS memiliki kebiasaan belanja yang terbilang mewah dan aneh. Pasalnya, Jungkook diketahui pernah membeli rumah mewah di kawasan elit hingga celana bekas anggota BTS lainnya, Suga .

Di sisi lain, Jungkook menarik perhatian penggemar BTS , ARMY lantaran menempelkan ponselnya yang rusak dengan lem alih-alih membeli yang baru. Ia juga tidur dengan handuk yang digulung karena tidak punya bantal di rumah.

Selain itu, anggota BTS termuda yang dijuluki Golden Maknae itu juga pernah membawa pulang penggorengan stainless steel setelah syuting segmen memasak di Jepang. Berikut kebiasaan belanja Jungkook dilansir dari SCMP, Senin (15/11/2021).


1. Rumah di Itaewon

5 Kebiasaan Belanja Jungkook BTS, dari Beli Rumah Mewah hingga Celana Bekas Suga


Pada November 2020, dilaporkan bahwa Jungkook menggelontorkan USD7 juta atau Rp99 miliar untuk sebuah rumah dua lantai di Itaewon. Menurut Koreaboo, mengutip laporan dari Etoday, rumah itu sangat luas dan banyak artis terkenal yang tinggal di daerah tersebut.

Salah satunya pasangan Rain dan Kim Tae-hee. Rumah itu juga dekat dengan Nine One Hannam, di mana anggota BTS yakni Jimin dan RM memiliki apartemen mewah, dan The Hill, asrama BTS.

2. Mercedes-Benz

5 Kebiasaan Belanja Jungkook BTS, dari Beli Rumah Mewah hingga Celana Bekas Suga


Jungkook suka memberikan apa saja untuk orangtuanya. Pada 2018, ia memberi hadiah kepada ibu dan ayahnya sebuah Mercedes-Benz, meskipun tidak pernah berbicara tentang hadiah itu. Menurut Lifestyle Asia, Jungkook juga memiliki Mercedes-Benz, mengendarai AMG GT 63 S empat pintu. Diperkirakan bahwa harga awal mobil ini adalah USD161.900 atau Rp2,3 miliar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BTS, BLACKPINK, BIGBANG,...
BTS, BLACKPINK, BIGBANG, dan IU Masuk Daftar Musisi Terhebat Abad 21
Zoe Levana Bikin Heboh!...
Zoe Levana Bikin Heboh! Live Shopping Event NgeDealYuk Spesial Ramadan 2025 Penuh Kejutan & Diskon
Event NgeDealYuk Special...
Event NgeDealYuk Special Ramadan 2025 Kolaborasi Spektakuler yang Telah Sukses Meriahkan Ramadan!
Farel Tarek Bikin Heboh!...
Farel Tarek Bikin Heboh! Live Shopping Event NgeDealYuk Spesial Ramadan 2025 Penuh Kejutan
Live Shopping KulinerSamaCici...
Live Shopping KulinerSamaCici Pengalaman Belanja Seru di NgeDealYuk Special Ramadan 2025!
3 Foto V BTS setelah...
3 Foto V BTS setelah Menurunkan Berat Badan 10 Kg, Netizen: Dia Terlihat Sempurna
Saham Jungkook BTS Senilai...
Saham Jungkook BTS Senilai Rp95 Miliar Dicuri saat Wamil, Pelaku Diduga Orang Dalam
Rayakan Bulan Suci,...
Rayakan Bulan Suci, OH!SOME Hadirkan Ramadan Penuh Kebersamaan
Jungkook BTS Akhirnya...
Jungkook BTS Akhirnya Mengungkap Tipe Wanita Ideal, Ambisius dan Imut Mirip IU
Rekomendasi
Profil Ameera binti...
Profil Ameera binti Aidan, Eks Putri Kerajaan Arab Saudi yang Tampil Tanpa Jilbab dan Jadi Agen Perubahan
Uni Eropa Balik Melawan...
Uni Eropa Balik Melawan AS, Siap Jatuhkan Tarif 25% Mulai Minggu Depan
Serap Aspirasi Warga,...
Serap Aspirasi Warga, Legislator Perindo Maureen Vivian Fokus Kawal Pembangunan Infrastruktur di Maluku Tengah
Berita Terkini
6 Penyebab Pendarahan...
6 Penyebab Pendarahan Otak seperti yang Dialami Titiek Puspa, Gejalanya Sakit Kepala
19 menit yang lalu
Tangis Anak Pecah saat...
Tangis Anak Pecah saat Tabur Bunga di Makam Titiek Puspa
52 menit yang lalu
105 Bahasa Gaul TikTok...
105 Bahasa Gaul TikTok Terbaru 2025 dari Stecu hingga Rizz, Biar Kamu Nggak Kudet!
1 jam yang lalu
5 Potret Titiek Puspa...
5 Potret Titiek Puspa dari Masa ke Masa, Tetap Cantik dan Awet Muda
2 jam yang lalu
Ratusan Pelayat Mengantar...
Ratusan Pelayat Mengantar Titiek Puspa ke Peristirahatan Terakhir di Tanah Kusir
2 jam yang lalu
Wamen Giring Ganesha...
Wamen Giring Ganesha Ungkap Karya Titiek Puspa akan Masuk Warisan Budaya
2 jam yang lalu
Infografis
3 Kekuatan Mengerikan...
3 Kekuatan Mengerikan Harimau Jawa, dari Gigitan hingga Cakar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved