Ifan Seventeen Ditawari Janda Satu Anak untuk Poligami, Ending-nya di Luar Dugaan

Senin, 22 November 2021 - 17:40 WIB
loading...
Ifan Seventeen Ditawari...
Ifan Seventeen ditawari netizen untuk poligami. Foto/Instagram Ifan Seventeen
A A A
JAKARTA - Ifan Seventeen mengunggah hal menarik di laman Instagramnya. Penyanyi bernama asli Riefian Fajarsyah ini menunjukkan direct message (DM) dari netizen bernama Minah yang berisi tawaran untuk dia menikah lagi alias berpoligami.

Minah mengawali pesannya dengan perkenalan diri. Dia mengaku janda satu anak dan punya wajah rupawan.



"Hallo kak. Saya minah usia 35 tahun. Saya janda beranak satu belum nambah sih. Ekonomi alhamdulillah mapan, saya punya restoran dengan karyawan 45 orang. Wajah saya lumayan kata orang. Waktu kuliah jadi primadona kampus serta mewakili kampus buat lomba pemilihan putri kampus," tulis Minah, dikutip pada Senin (22/11/2021).

Tanpa ragu, Minah menawarkan Ifan untuk menikah lagi. Menurutnya, suami Citra Monica ini tinggal terima beres jika bersedia menerima tawaran tersebut.

"Singkat cerita aja ya bang. Abang ada niat nikah lagi gak?? Kalau ada niat, soal biaya gak usah dipikirkan bang saya tanggung semuanya. Yang penting abang siapin aja surat ijin nikah lagi yang ada di tanda tangani istri," lanjutnya.

Tetapi di akhir kalimatnya, Minah ternyata bukan menawarkan Ifan untuk menikah dengan dirinya. Melainkan dengan asisten rumah tangganya yang sudah berusia senja.

Ifan Seventeen Ditawari Janda Satu Anak untuk Poligami, Ending-nya di Luar Dugaan


"Kalo dah mantep jangan sungkan hubungi saya. Soalnya saya kasian dan prihatin sama pembantu yang bantu2 di rumah. Usia udah mau nginjek angka enam puluh tahun, belum juga nikah," imbuhnya.

Ifan yang membaca isi DM itu pun bingung. Ia kemudian meminta tanggapan netizen dan menandai akun Instagram sang istri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisruh Musisi Terkait...
Kisruh Musisi Terkait Royalti Musik, Anak Titiek Puspa Beri Respons Begini
Pangeran Hisahito Belum...
Pangeran Hisahito Belum Ingin Menikah, Kekaisaran Jepang Terancam Krisis Suksesi
BTS, BLACKPINK, BIGBANG,...
BTS, BLACKPINK, BIGBANG, dan IU Masuk Daftar Musisi Terhebat Abad 21
Cerita Andika Kangen...
Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua
Anak Muda Korea Selatan...
Anak Muda Korea Selatan Semakin Takut Menikah dan Melahirkan
Ifan Seventeen Siap...
Ifan Seventeen Siap Mundur sebagai Dirut PFN: Silahkan jika Ada yang Mampu
Frank Ferrer Keluar...
Frank Ferrer Keluar dari Guns N Roses setelah 19 Tahun Bermusik Bersama
Luna Maya Bingung Ifan...
Luna Maya Bingung Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN: Ada yang Lebih Kompeten
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
Rekomendasi
GAC Aion Siap Meluncurkan...
GAC Aion Siap Meluncurkan L4 Robotaxi di Shanghai Auto Show 2025
Proses Canggih Pembuatan...
Proses Canggih Pembuatan Mobil dan Baterai GAC Aion di Guangzhou
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
4 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
4 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
4 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
4 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
5 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
5 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved