Ini 5 Ide Kado Natal yang Simpel dan Berkesan untuk Sahabat Anda

Kamis, 23 Desember 2021 - 16:32 WIB
loading...
A A A
Natal adalah tentang memberi. Jadi pertimbangkan untuk memberikan hiasan Natal yang unik kepada teman-teman Anda tahun ini. Menambahkan foto-foto dengan bentuk ornamen di pohon orang lain akan berfungsi sebagai cara untuk merayakan hubungan Anda di masa lalu, sekarang, dan masa depan.

3. Card Holders Handphone

Ini 5 Ide Kado Natal yang Simpel dan Berkesan untuk Sahabat Anda


Terjangkau, penuh gaya, dan sangat nyaman, card holders istimewa bisa menjadi hadiah yang sangat menarik buat teman-teman yang tidak ingin membawa dompet. Card holders ini menempel di bagian belakang ponsel atau casing ponsel Anda, sehinga memungkinkan Anda menyimpan barang-barang penting, seperti kartu ATM atau KTP di dalam saku kulit yang tipis.

4. Foto Puzzle

Ini 5 Ide Kado Natal yang Simpel dan Berkesan untuk Sahabat Anda


Apakah dalam daftar Anda terdapat teman atau sahabat yang mengemari game dan puzzle? Rancanglah puzzle khusus untuk mereka dengan potret keluarga, foto liburan, atau potret dengan hewan peliharaan mereka. Mereka akan senang menyusunnya di atas secangkir kopi panas atau teh selama Natal.

Baca juga: 7 Kado Natal Terbaik Tahun 2021, Nomor 4 Cocok untuk Teman yang Gemar Nyanyi di Kamar Mandi

5. Kalender Meja

Ini 5 Ide Kado Natal yang Simpel dan Berkesan untuk Sahabat Anda
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Komunitas Kebaya Menari...
Komunitas Kebaya Menari Rayakan Natal Bersama Anak Yatim di Panti Asuhan Vincentius Putri
Pangeran Louis Diejek...
Pangeran Louis Diejek Ayahnya usai Dapat Banyak Hadiah Natal
P Diddy Diduga Alami...
P Diddy Diduga Alami Gangguan Jiwa saat Natal, Minta Dirawat di Rumah Sakit
Perayaan Natal Pangeran...
Perayaan Natal Pangeran Harry dan Meghan Markle Terasa Hampa, hanya Ditemani Ibu Mertua
Natal Terakhir Putri...
Natal Terakhir Putri Diana yang Memilukan, Sendirian dengan Makanan yang Dihangatkan Kembali
Bikin Gemas, Pangeran...
Bikin Gemas, Pangeran Louis Kesusahan Bawa Kado Natal: Ayah, Bisakah Kau Membawakannya?
Lyodra Akhirnya Unggah...
Lyodra Akhirnya Unggah Foto Bareng Randy Martin di Momen Natal, Rossa: Eeeaaa
Hadiah Natal Sentimental...
Hadiah Natal Sentimental Ben Affleck untuk Jennifer Lopez di Tengah Proses Cerai
Kehidupan Memilukan...
Kehidupan Memilukan Bruce Willis, Aktor Die Hard yang Tak Bisa Bicara akibat Demensia Frontotemporal
Rekomendasi
Cincin Saturnus Akan...
Cincin Saturnus Akan Menghilang Akhir Pekan Ini, Berikut Penjelasannya
Sobat Aksi Ramadan Bersih-bersih...
Sobat Aksi Ramadan Bersih-bersih Ponpes Roudlotul Muta'allimin di Demak
14 Perwira Tinggi TNI...
14 Perwira Tinggi TNI Angkatan Laut Naik Pangkat dan 9 Pensiun
Berita Terkini
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Resmi Ajukan Gugatan Pidana pada Keluarga Kim Sae Ron
24 menit yang lalu
Motif Tersembunyi Victoria...
Motif Tersembunyi Victoria Beckham di Film Dokumenter Netflix
1 jam yang lalu
Raja Charles Ternyata...
Raja Charles Ternyata Tak Suka Kepribadian Putri Diana, Jadi Penyebab Cerai?
2 jam yang lalu
Ruben Onsu Diduga Sudah...
Ruben Onsu Diduga Sudah Mualaf, Sarwendah: No Comment
8 jam yang lalu
Harga Tiket Konser BABYMONSTER...
Harga Tiket Konser BABYMONSTER Resmi Dirilis! Cek Detail dan Kategori di Sini
9 jam yang lalu
Kabar Duka, Ibunda Deddy...
Kabar Duka, Ibunda Deddy Corbuzier Jatuh hingga Tulang Kepalanya Retak
9 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved