Yu Sih Cemburui Dinda Karena Dekat dengan Aryo, Saksikan RT Kampung Ambyar di MNCTV

Selasa, 18 Januari 2022 - 13:56 WIB
loading...
Yu Sih Cemburui Dinda...
RT Kapung Ambyar bisa disaksikan setiap hari pukul 22.15 di MNCTV. Foto/MNCTV
A A A
JAKARTA - Sinetron ‘RT Kampung Ambyar’ kini menjadi tontonan yang digemari oleh para pemirsa setia MNCTV. Kisah Aryo sebagai Ketua RT di Kampung Ambyar selalu menarik untuk disaksikan. Sinetron 'RT Kampung Ambyar' tayang setiap Selasa – Minggu, pukul 22.15 WIB.

Dibintangi oleh aktor dan aktris ternama seperti Rifki Balwel sebagai Aryo, Claudia Andhara sebagai Dinda, Amanda Rigby sebagai Yu Sih, Julian Kunto sebagai Ucok, Derry Drajat sebagai Pak Jayus.

Pada episode hari ini, Setelah ada berita babi ngepet terselesaikan, warga sadar bahwa kehilangan barang-barang mereka ternyata karena ada maling. Banyak kabar seringnya warga kemalingan menjadi heboh di kampung. Warga malah menjadi saling tuduh. Aryo membeli CCTV sendiri pakai uang pribadinya demi warga. Yu Sih memergoki maling yang beraksi, tanpa takut Yu Sih menghadapi maling tersebut, warga takjub melihat Yu Sih jago silat dan pamor Yusih dimata warga jadi naik.



Sementara percintaan Aryo dan Dinda semakin lengket. Dinda menempati rumah sewa di kampung Ambyar. Dinda bertekad harus bisa bantu Aryo buat roti dagangannya. Bu Sum tidak perduli pada Dinda, sementara ke Yusih dia selalu baik. Yu Sih mulai cemburu melihat kedekatan Aryo dan Dinda.

Saksikan sinetron ‘RT Kampung Ambyar', setiap Selasa – Minggu, pukul 22.15 WIB hanya di MNCTV.

Program sinetron 'RT Kampung Ambyar’ merupakan produksi dari MNC Pictures, rumah produksi terbesar di Indonesia yang merupakan anak usaha dari PT MNC Studios International Tbk.



#MNCTV #MNCPictures #RTKampungAmbyar
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 114: Sikap Lingga Luluhkan Hati Arini
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 210-211: Pencarian Bukti untuk Vernie Jatuhkan Biru
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
Vision+ Remake Sinetron...
Vision+ Remake Sinetron Catatan Hati Seorang Istri, Tawarkan Cerita Lebih Segar
Ochi Rosdiana dan Arifin...
Ochi Rosdiana dan Arifin Putra Jadi Suami Istri di Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku
Sinetron Kau Ditakdirkan...
Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Tayang Perdana di RCTI, Pemain dan Kru Gelar Syukuran
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 113: Permintaan Rujuk Lingga Pada Arini
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 209: Kejutan Amira untuk Biru
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
Rekomendasi
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
Berita Terkini
Makna Sabtu Suci, Hari...
Makna Sabtu Suci, Hari Hening Jelang Kebangkitan Yesus Kristus di Perayaan Paskah
32 menit yang lalu
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
7 jam yang lalu
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJINEP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
8 jam yang lalu
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
8 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Hari...
10 Contoh Ucapan Hari Paskah untuk Teman Kantor, Penuh Semangat dan Makna Positif
9 jam yang lalu
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
9 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved