Raffi Ahmad Bangun Beach Club di Bali, Nagita Slavina: Sebentar Lagi Selesai

Senin, 24 Januari 2022 - 09:20 WIB
loading...
Raffi Ahmad Bangun Beach...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, beserta rombongan saat ini tengah berada di Bali. Bukan hanya sekedar berlibur mereka juga memantau proyek pembangunan Beach Club miliknya. Foto/Instagram Raffi Ahmad
A A A
JAKARTA - Pasangan selebritis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina , beserta rombongan saat ini tengah berada di Bali. Bukan hanya sekedar berlibur dan melepas penat, kedatangan pasangan yang dijuluki Sultan Andara ini juga untuk memantau pembangunan beach club milik mereka.

Hal tersebut terungkap dalam unggahan video terbaru Raffi Ahmad dan Nagita di akun Instagram mereka. Dalam unggahannya, Raffi dan Nagita terlihat mengunjungi proyek pembangunan Mari Beach Club yang masih dalam tahap pengerjaan.

"Bismillah next project Rans di Bali. Mari Beach Club, gila sih ini hehe," kata Raffi Ahmad di Instagram, Minggu (23/1/2022).

Meski belum sepenuhnya selesai, beach club milik kedua orang tua dari Rafathar dan Rayyanza ini sudah mulai terlihat. Gigi bahkan menyebut bahwa tak lama lagi proyek pembangunan tersebut akan rampung.



"Belum (jadi) sih, belum, belum. Sabar sabar. Tenang," ucap Raffi lagi.

"Sebentar lagi (selesai)," timpal Nagita.

Melihat unggahan pasangan tersebut, netizen ramai membanjiri kolom komentar. Mereka bahkan terlihat ramai memuji kesuksesan dari Raffi serta Nagita dalam membangun bisnis.

"Tiap hari semakin di depan, tiap hari semakin melejit nih Bos...," tulis raka.d.jaya98.

"Gila ni orang, duite bner2 kga ad serinye aseli," tulis renienzafa1730.

"Project nya ga abis2 ya a, alhamdulillah sukses selalu aa. Barakallah." tulis rakha3l.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
Raffi Ahmad Diinfus,...
Raffi Ahmad Diinfus, Sakit Apa?
Raffi Ahmad Tidak Ambil...
Raffi Ahmad Tidak Ambil Acara Sahur, Fokus pada Kesehatan dan Keluarga
3 Alasan Raffi Ahmad...
3 Alasan Raffi Ahmad Tetap Kaya walau Bisnisnya Banyak yang Bangkrut
3 Partner Bisnis Raffi...
3 Partner Bisnis Raffi Ahmad yang Usahanya Rugi, Rudy Salim Kehilangan Rp70 Miliar
8 Bisnis Raffi Ahmad...
8 Bisnis Raffi Ahmad yang Gulung Tikar, Terbaru Rans Nusantara Hebat
Penyebab Rans Nusantara...
Penyebab Rans Nusantara Hebat Milik Raffi Ahmad Tutup, Pelanggan Diminta Segera Tukar Voucher
Rans Nusantara Hebat...
Rans Nusantara Hebat Milik Raffi Ahmad Tutup, Diduga Imbas Sepi Pengunjung
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Pisah Sementara di Hari Ulang Tahun, Gigi Ajak Rayyanza ke Spanyol
Rekomendasi
Trump Ungkap Isi Panggilan...
Trump Ungkap Isi Panggilan Telepon dengan Putin
Veloz Hybrid Siap Meluncur,...
Veloz Hybrid Siap Meluncur, Perluas Dominasi Kendaraan Elektrifikasi?
Pererat Silaturahmi,...
Pererat Silaturahmi, AKHKI Komisariat Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama
Berita Terkini
Gannibal Season 2 Resmi...
Gannibal Season 2 Resmi Hadir, Misteri Kian Kelam dan Mencekam
32 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 87: Kebimbangan Lingga untuk Menceraikan Arini
1 jam yang lalu
3 Potret Cantik Marina...
3 Potret Cantik Marina Gourgis, Kakak Ipar Eliano Reijnders yang Berdarah Irak
1 jam yang lalu
10 Kota di Indonesia...
10 Kota di Indonesia dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi, Batang Posisi Pertama
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Terancam...
Kim Soo Hyun Terancam Bangkrut jika Disney Tuntut Ganti Rugi Imbas Kasus dengan Kim Sae Ron
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 253: Semangat Romeo Kuatkan Yasmin di Sel Tahanan
3 jam yang lalu
Infografis
Kehadiran Tentara NATO...
Kehadiran Tentara NATO di Ukraina Berarti Perang Habis-habisan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved