Bikin Heboh Dunia Maya, dari Menteri sampai Siwon Dukung Produk Lokal hingga Demam Jari Sarangheyo

Sabtu, 19 Februari 2022 - 08:00 WIB
loading...
A A A
"Bisa-bisanya, saya senyum sendiri Pak," sahut warganet lainnya.

Di lain kesempatan, Sandiaga yang ditemui pada saat acara forum Investasi Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di Sulawesi Utara pada Rabu (16/01/2022). Tampak Sandiaga berbincang bersama Mujibburrahman yang merupakan Manufacturing Director PT Sasa Inti sambil memegang produk Sasa Santan. Sandi memamerkan jari Sarangheyo sebagai tanda cinta kepada masyarakat yang juga turut membantu perkembangan UMKM di Indonesia.

Dukungan produk lokal memang terus digalakkan oleh Pemerintah guna pemulihan ekonomi di Indonesia yang terus berlanjut. Pemerintah berjanji akan terus membantu dan memfasilitasi perusahaan rintisan atau start up yang memberikan manfaat bagi masyarakat Indonesia, khususnya pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM).

Selain itu, Siwon Choi yang kini menjadi brand ambasador Sasa Santan pun terus memberikan dukungannya kepada Indonesia. Siwon diketahui kerap berkunjung ke Indonesia untuk mencicipi beragam kuliner di Indonesia dan mengaku ketagihan dengan makanan Indonesia.

"Saya selalu memilikinya (makanan Indonesia) dalam perjalanan bisnis di Indonesia, dan terkadang saya mendapatkan makanan Indonesia di Korea tetapi tidak sering. Saya ingin makan (makanan Indonesia) lebih sering," kata Siwon dalam video di YouTube.

Hal tersebut sejalan dengan visi dari Sasa yang akan selalu memberikan sajian yang tak hanya lezat namun juga sehat. Sasa akan terus berinovasi dengan meluncurkan beragam produk sehat, mulai dari tahun lalu meluncurkan Bumbu bervitamin dan bermineral kemudian saat ini Sasa Santan dengan kandungan Omega 3 yang memiliki banyak manfaat untuk tubuh. (CM)
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Girang Timnas Indonesia...
Girang Timnas Indonesia Menang, Raffi Ahmad Peluk Erick Thohir
Raline Shah Ungkap Awal...
Raline Shah Ungkap Awal Mula Kedekatannya dengan Siwon Super Junior: Kita Satu Manajemen
Profil Fauzi Baadilla,...
Profil Fauzi Baadilla, Bintang Film Mengejar Matahari yang Jadi Komisaris PT Pos Indonesia
Perdana Digelar, Erick...
Perdana Digelar, Erick Thohir Apresiasi Ajang Indonesian Sports & Entertainment Awards 2024
Peduli Fenomena Insecurity...
Peduli Fenomena Insecurity Generasi Muda, SASA Kampanyekan #BeYouBeConfident
Cetak Sejarah, Selebriti...
Cetak Sejarah, Selebriti Indonesia Girang Timnas U-23 Lolos 8 Besar Piala Asia
Siwon Super Junior Menyangkal...
Siwon Super Junior Menyangkal Terlibat Penipuan Kripto
Ryeowook Suju Jadi Bintang...
Ryeowook Suju Jadi Bintang Tamu, Konser Rossa Jadi Trending
Piala Dunia U-17 2023...
Piala Dunia U-17 2023 Libatkan 100 Persen Artis Indonesia, Wika Salim Tampil sebagai Pembuka
Rekomendasi
Dean James Tampil di...
Dean James Tampil di Liga Europa usai Antar Go Ahead Eagles Juara KNVB Cup
Dmitry Bivol Dipaksa...
Dmitry Bivol Dipaksa Lepas Sabuk Juara WBC, Eddie Hearn Kecam WBC Aneh
Korban Mutilasi Gunungsari...
Korban Mutilasi Gunungsari Sempat Disiksa dan Dibakar, Potongan 2 Tangan Belum Ditemukan
Berita Terkini
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
28 menit yang lalu
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
1 jam yang lalu
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
1 jam yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
2 jam yang lalu
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Donna Agnesia dan Darius Sinathrya Sampaikan Duka Mendalam
3 jam yang lalu
Infografis
10 Nama Kota Paling...
10 Nama Kota Paling Aneh di Dunia, dari Hell hingga Idiotville
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved