Didukung Dinar Candy, Selebgram Safa Marwah Jajal Dunia Tarik Suara

Kamis, 03 Maret 2022 - 02:42 WIB
loading...
Didukung Dinar Candy,...
Selebgram Safa Marwah mencoba melebarkan sayap dan kemampuan di dunia tarik suara. / Foto: Thomas Manggalla
A A A
JAKARTA - Selebgram Safa Marwah mencoba melebarkan sayap dan kemampuan di dunia tarik suara. Sebagai langkah awal, Safa meluncurkan single Om Om Micron.

Safa mengakui bahwa kesuksesannya menghadirkan debut singlenya itu tidak lepas dari peran Dinar Candy .

Menurut Safa, sahabatnya itu sangat mendukung, bahkan mempertemukannya dengan label musik Seven Stars.

Baca juga: Kelvin Joshua Ceritakan Pengalaman Jadi Korban Ghosting di Lagu Sirna

"Teh Dinar banyak memotivasi dan membantu saya untuk terjun ke dunia entertaint menjadi penyanyi," kata Safa yang didampingi Dinar Candy di kawasan Blok M, Jakarta, baru-baru ini.

"Dia bilang aku punya modal untuk jadi penyanyi, dan dia juga mengenalkan aku ke produser musik Mister Ricardo (bos Seven Stars), dan akhirnya kesempatan itu pun terbuka," sambungnya.

Meski tidak memiliki pengalaman menyanyi, namun Safa semakin percaya diri untuk menggeluti dunia tarik suara setelah diyakinkan CEO Seven Stars Records, Riccardo Mazzoni.

"Dia bilang saya punya potensi sebagai penyanyi, dan ke depan bakalan bagus. Pokoknya aku bawa happy aja walau pendatang baru, tapi ya sudah dikontrak dapat fee juga," tuturnya.

Dalam kesempatan yang sama, Dinar Candy mengungkapkan sosok sahabatnya, Safa Marwah merupakan orang yang baik meski dandanannya seksi.

Baca juga: Bukan Paru-Paru, Ini Sasaran Infeksi yang Diincar Omicron

"Karena seksi, makanya jadi penyanyi dangdut saja. Gue kenalin ke bos label, malah bos labelnya lebih loyal ke dia," ujar Dinar Candy.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Profil Jennifer Coppen,...
Profil Jennifer Coppen, Artis yang Dekat dengan Justin Hubner
2 Kali Kena Tipu, Fuji...
2 Kali Kena Tipu, Fuji Merasa Diremehkan
Selebgram Isa Zega Pasrah...
Selebgram Isa Zega Pasrah Lebaran di Penjara: Gak Masalah
Kasus Codeblu Memanas!...
Kasus Codeblu Memanas! Tak Ada Kata Maaf Clairmont Tempuh Jalur Hukum, Kerugian Rp5 Miliar
Kronologi Selebgram...
Kronologi Selebgram Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Netizen: Jahat Banget
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
Kronologi Selebgram...
Kronologi Selebgram Rizki Amelia Jadi Korban Penggelapan Dana Rp2,1 Miliar, Ditipu Karyawan Sendiri
Jadi Inspirasi Akademisi,...
Jadi Inspirasi Akademisi, Begini Perjalanan Salaki Reynaldo Joshua Selesaikan S3 di Korea Selatan
Jerome Polin Hitung...
Jerome Polin Hitung Uang Korupsi Pertamina, Bisa Bangun 193 Ribu Sekolah dan Kuliahi Jutaan Orang
Rekomendasi
Jadwal Live Streaming...
Jadwal Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17
Resmi! Ini Harga iPhone...
Resmi! Ini Harga iPhone 16 Series di Indonesia: Penantian Berakhir, Siap Preorder?
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Berita Terkini
Perjalanan Cinta Luna...
Perjalanan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Nagita Slavina Jadi Mak Comblang
57 menit yang lalu
7 Potret Luna Maya Dilamar...
7 Potret Luna Maya Dilamar Maxime Bouttier di Jepang, Romantis saat Sakura Mekar
1 jam yang lalu
Luna Maya Dilamar Maxime...
Luna Maya Dilamar Maxime Bouttier setelah 3 Tahun Pacaran
2 jam yang lalu
Mualaf, Ruben Onsu Temukan...
Mualaf, Ruben Onsu Temukan Ketenangan dan Kedamaian yang Sudah Lama Dicari
3 jam yang lalu
Pernyataan Lengkap Kim...
Pernyataan Lengkap Kim Soo Hyun soal Kasusnya dengan Kim Sae Ron
4 jam yang lalu
Ini Alasan Utama Ruben...
Ini Alasan Utama Ruben Onsu Mualaf dan Mantap Masuk Islam
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved