Pernah Diserang Netizen, Atta Halilintar Pakai Cara Ini untuk Mengatasinya

Jum'at, 22 April 2022 - 08:35 WIB
loading...
Pernah Diserang Netizen,...
Atta Halilintar. Foto/Instagram Atta Halilintar
A A A
JAKARTA - Atta Halilintar sebagai seorang public figure tentu saja tak lepas dari serangan netizen. Apalagi sebagai Youtuber, tak mungkin ia lepas dari dunia media sosial, termasuk pula instagram. Dari berbagai karya yang ia tunjukan tentu saja tak semua orang suka.

Dahulu Atta pun pernah merasakan hantaman dari banyak netizen media sosialnya yakni Instagram. Untuk menghadapi itu semua, Atta memiliki cara tersendiri.

"Lima tahun lalu kau stress juga, sampai (dulu) kalau aku lagi stressful sama instagram , delete , apiaksinya" ujar Atta Halilintar, dikutip dari YouTube AH, Jumat (22/4/2022).



Jika sudah menghapus instagram karena suatu hal, Atta bisa bertahan tak menyentuh aplikasi tersebut selama satu minggu. Semua kegiatan yang berkaitan dengan instagram dia serahkan pada tim.

"Jadi yang uplod tim kalau ada endorse atau apa. healthy life gitu" lanjut Atta

"Jadi di handphone gue cuma ada message, udah" tambahnya.

Namun semakin berjalannya waktu, suami Aurel Hermansyah ini kian bisa menerima keadaan. Lambat laun Atta terbiasa dengan segala 'hantaman' dari netizen yang tak menyukainya.

Hanya saja, Atta punya pengecualian. Ia tak segan melakukan hal ini ketika netizen mulai menyerang orang tercinta yakni sang buah hati, Ameena Hanna Nur Atta dan istrinya.

"Kalau gue ngeblock itu kalau bahasannya body shaming ke istri atau anak. Kalau (kritik) karya oke gue terima" pungkasnya.

Kini Atta Halilintar makin bersinar di platform media sosial. Selain masih terus aktif di YouTube membuat konten bersama Aurel, instagram kakak sulung Thariq Halilintar ini juga sudah tembus lebih dari 23 juta pengikut.

(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Heboh! Jessica Wongso...
Heboh! Jessica Wongso Balik Main X, Langsung Mention Elon Musk
Akun Instagram Ridwan...
Akun Instagram Ridwan Kamil Kembali Pulih usai Diretas
105 Bahasa Gaul TikTok...
105 Bahasa Gaul TikTok Terbaru 2025 dari Stecu hingga Rizz, Biar Kamu Nggak Kudet!
Atta Halilintar Tiru...
Atta Halilintar Tiru Selebrasi Ole Romeny, Ternyata Ini Makna Gaya Tangan di Bawah Dagu
Timnas Indonesia Kalah...
Timnas Indonesia Kalah Telak Lawan Australia, Atta Halilintar Tutup Muka
5 Pemain Timnas Indonesia...
5 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram Terbanyak, Nomor 1 Suami Azizah Salsha
Kim Soo Hyun Ditinggal...
Kim Soo Hyun Ditinggal Pengikutnya di Instagram, Netizen Marah atas Kasus Kim Sae Ron
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Kate Middleton Dikeluarkan...
Kate Middleton Dikeluarkan dari Unggahan Keluarga Kerajaan, Dinilai Tidak Sopan
Rekomendasi
Mobil Polisi di Depok...
Mobil Polisi di Depok Dibakar Massa, Terungkap Otak Pelakunya Ketua Ormas
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
Berita Terkini
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
30 menit yang lalu
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJINEP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
1 jam yang lalu
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
1 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Hari...
10 Contoh Ucapan Hari Paskah untuk Teman Kantor, Penuh Semangat dan Makna Positif
2 jam yang lalu
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
2 jam yang lalu
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
3 jam yang lalu
Infografis
Ini Cara Hentikan Israel...
Ini Cara Hentikan Israel Invasi Gaza Menurut Pangeran Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved