Instagram Nikita Mirzani Lenyap, John Hopkins: Akunnya Diretas

Rabu, 01 Juni 2022 - 19:40 WIB
loading...
Instagram Nikita Mirzani...
Instagram Nikita Mirzani mendadak lenyap. John Hopkins, kekasih Nikita melalui unggahan Instagram Story buka suara soal media sosial sang artis yang hilang. Foto/Instagram Nikita Mirzani
A A A
JAKARTA - Instagram Nikita Mirzani mendadak lenyap. John Hopkins , kekasih Nikita melalui unggahan Instagram Story buka suara soal media sosial sang artis yang hilang.

John Hopkins membagikan foto kebersamaannya dengan Nikita dan anak bungsu kekasihnya. Mantan pembalap MotoGP itu mengunggah foto berwarna hitam putih.

Dia tampaknya dihujani pertanyaan dari netizen lantaran akun Instagram Nikita yang hilang. John Hopkins kemudian menjawab rasa penasaran publik soal hal tersebut.

"Untuk orang-orang yang bertanya-tanya tentang akun Nikita (di Instagram), sepertinya akunnya diretas dan dihapus," tulis John Hopkins dalam bahasa Inggris dikutip pada Rabu (1/6/2022).

Instagram Nikita Mirzani Lenyap, John Hopkins: Akunnya Diretas





Sepertinya ibu tiga anak itu tak mau berlama-lama membiarkan akunnya menghilang. Pasalnya, John Hopkins menyebut, kekasihnya sedang mengurus masalah tersebut

"Kami dalam proses memperbaikin masalah itu, sekarang," kata John Hopkins.

Akun Instagram Nikita terpantau hilang sejak Selasa, 31 Mei 2022 malam. Hingga kini, akun @nikitamirzanimawardi_172, masih belum bisa diakses.

Sebelum akun Instagram Nikita menghilang, bintang film Nenek Gayung itu sempat melontarkan sindiran dan komentar pedas untuk suatu pihak. Tapi belum diketahui pasti mengapa akunnya bisa lenyap.

(dra)
Lihat Juga :
wa-channel
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Wilayah Terluar Indonesia...
4 Wilayah Terluar Indonesia yang Pernah Dijangkau Bobon Santoso untuk Acara Masak
Kronologi Michelle Halim...
Kronologi Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Berawal dari Tak Terima Diingatkan
Michelle Halim Diduga...
Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Warganet Ramai Laporkan Aksinya
Kim Soo Hyun Terus-menerus...
Kim Soo Hyun Terus-menerus Hubungi Ayah Kim Sae Ron, Beri Tekanan?
Virgoun Pamer Pacar...
Virgoun Pamer Pacar Baru, Gaya Berpakaian Berbeda Jauh dari Inara Rusli
Justin Bieber Curhat...
Justin Bieber Curhat Idap Imposter Syndrome: Aku Merasa seperti Penipu
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
Jabat Dirut PT PFN,...
Jabat Dirut PT PFN, Ifan Seventeen Pamer Punya Rumah Produksi Sejak 2019
Ifan Seventeen Jawab...
Ifan Seventeen Jawab Kritikan Jadi Dirut PT PFN: Netizen Tahunya Aku Penyanyi
Rekomendasi
Komitmen PLN Icon Plus...
Komitmen PLN Icon Plus dalam Mewujudkan Eco Industrial Park
Bapera Lantik Pengurus...
Bapera Lantik Pengurus DPP dan Santuni 20.000 Anak Yatim
Polsek Kayangan Lombok...
Polsek Kayangan Lombok Utara Dibakar Massa
Berita Terkini
Raja Charles Nangis...
Raja Charles Nangis Dengar Pernyataan Pangeran William tentang Masa Depan Kerajaan
1 jam yang lalu
7 Fakta Kasus Kim Soo...
7 Fakta Kasus Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron, Dituntut Minta Maaf hingga Ditinggal Fans
2 jam yang lalu
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
3 jam yang lalu
Kim Yoon Ah Masuk Rumah...
Kim Yoon Ah Masuk Rumah Sakit Lagi, Alami Kelumpuhan Saraf
4 jam yang lalu
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Hak Ganti Rugi Tanah Rp3,3 Miliar, Belum Diterima hingga Akhir Hayat
4 jam yang lalu
Ayah Lindsay Lohan Kembali...
Ayah Lindsay Lohan Kembali Masuk Penjara, Ditangkap Kasus KDRT
5 jam yang lalu
Terpopuler
Infografis
Instagram Kontrol Ketat...
Instagram Kontrol Ketat Konten Bunuh Diri untuk Lindungi Remaja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved