Ikmal Tobing Resmi Menikah dengan Indah Lolita, Berencana Bulan Madu ke Amerika dan Eropa

Minggu, 26 Juni 2022 - 09:54 WIB
loading...
Ikmal Tobing Resmi Menikah...
Summary: Musisi Ikmal Tobing dan Indah Lolita Bahar telah resmi menjadi sepasang suami istri. Mereka menikah pada Sabtu (25/6/2022) di Lounge Hotel Sultan Jakarta Pusat. Foto/Dok.MPI
A A A
JAKARTA - Musisi Ikmal Tobing dan Indah Lolita Bahar telah resmi menjadi pasangan suami istri. Mereka menikah pada Sabtu (25/6/2022) di Lounge Hotel Sultan Jakarta Pusat.

Sebagai pengantin baru, tentunya mereka sudah memiliki rencana untuk honeymoon alias bulan madu.

Amerika Serikat menjadi negara tujuan Ikmal Tobing dan sang istri.

"Kita penginnya ke Amerika, sih," kata Ikmal Tobing saat konferensi pers usai akad nikah.



Namun keinginan bulan madu itu kemungkinan akan dilakukan setelah menggelar acara resepsi pernikahan.

"Cuma tunggu, target gue kan penginnya November nikahnya. Tapi yang penting gue halalin dulu. Nanti kita Insya Allah ada resepsi lagi, penginnya. Sambil kita pikirin kapan kita liburan honeymoon-nya," ungkap Ikmal Tobing.

Selain Amerika Serikat, pasangan yang berkenalan pada 2021 ini berencana untuk keliling Eropa.

"Kita pengin ke US, UK, penginnya sekaligus. Tapi untuk ke Eropa-nya, Inggris, gue pengin ke Old Traford, museum The Beatles, Nivana," terang Ikmal.

Seperti diketahui, penabuh drum Ikmal Tobing dan Indah Lolita memiliki kisah cinta yang singkat sebelum akhirnya menikah.

Mereka bertemu di September 2021 lalu memutuskan pacaran selama dua bulan di awal tahun 2022. Setelah itu Ikmal Tobing mantap melamar Indah dan memutuskan segera menikahi sang kekasih.

Ikmal mempersunting Indah dengan seperangkat alat shalat, logam mulia 92 gram, emas 24 gram, serta uang tunai sebesar Rp 256.022.

Selain itu, Ikmal juga memberikan sepeda kesayangannya seharga ratusan juta rupiah.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fakta Pernikahan Kristen...
5 Fakta Pernikahan Kristen Stewart dan Dylan Meyer, Digelar Tertutup di Los Angeles
Maxime Bouttier Kecewa...
Maxime Bouttier Kecewa Berat Undangan Pernikahannya dengan Luna Maya Bocor ke Publik
Begini Persiapan Pernikahan...
Begini Persiapan Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier yang Dikabarkan Digelar 7 Mei 2025
Sahabat Bocorkan Konsep...
Sahabat Bocorkan Konsep Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Digelar Intim di Bali
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Dikabarkan Menikah 7 Mei 2025 di Bali
Billy Syahputra & Vika...
Billy Syahputra & Vika Kolesnaya Siap Nikah, Gaun Pengantin dari Ivan Gunawan
Denny Darko Ramal Fuji...
Denny Darko Ramal Fuji dan Verrell Bramasta Berjodoh, Diprediksi Menikah Tahun Ini
3 Poin Klarifikasi Celine...
3 Poin Klarifikasi Celine Evangelista soal Dinikahi Jaksa Agung, dan Menteri hingga Alasan Mualaf
Rencana Pernikahan Selena...
Rencana Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco Terungkap
Rekomendasi
Kasus Dugaan KDRT, Suami...
Kasus Dugaan KDRT, Suami Selebgram Adelia Septa Ditahan
Fantastis, Transaksi...
Fantastis, Transaksi Aliran Dana Kasus Dugaan Korupsi selama 2024 Capai Rp984 Triliun
Bos Intel Israel: Netanyahu...
Bos Intel Israel: Netanyahu Perintahkan Dinas Keamanan Memata-matai Demonstran
Berita Terkini
Tips Bibir Tetap Lembab...
Tips Bibir Tetap Lembab dan Sehat Selama Beraktivitas
11 menit yang lalu
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
31 menit yang lalu
Tips Dapetin Cherry...
Tips Dapetin Cherry Cola Lips Pakai 2 Produk
51 menit yang lalu
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
1 jam yang lalu
3 Hal yang Perlu Kamu...
3 Hal yang Perlu Kamu Lakukan Sebelum Berolahraga
1 jam yang lalu
Baim Wong Sering Minta...
Baim Wong Sering Minta Cerai, Paula Verhoeven sampai Memohon demi Pertahankan Pernikahan
1 jam yang lalu
Infografis
Inggris dan Prancis...
Inggris dan Prancis Diam-diam Bahas Pengerahan Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved