10 Karakter Anime Paling Keren yang Bertarung dengan 2 Senjata
loading...
A
A
A
8. Erza Scarlet — Fairy Tail
![10 Karakter Anime Paling Keren yang Bertarung dengan 2 Senjata]()
Foto: Pagelagi
Erza punya banyak set senjata berkat sihir Requip-nya. Salah satunya adalah Zirah Roda Surga. Dia punya banyak pedang yang bisa dia luncurkan kea rah musuhnya dan punya banyak dengan zirah ini. Dalam pertarungan jarak pendek, Erza memilih dua pedang. Dengan Kostum Hati Bersih-nya, dia menghunus dua pedang dan menyerang habis-habisan karena zirah ini tidak punya sistem pertahanan.
Dia punya banyak zirah lain yang juga membuatnya menghunus dua senjata. Di antaranya adalah Zirah Bintang Pagi, Zirah Terbang, Peri Armadura, dan Zirah Pedang Kembar Merah Hitam. Apa pun zirah yang dipakainya, Erza adalah salah satu prajurit terkuat di serial ini.
7. Alucard — Hellsing Ultimate
![10 Karakter Anime Paling Keren yang Bertarung dengan 2 Senjata]()
Foto: CBR
Alucard tidak butuh senjata apa pun untuk merobohkan musuh-musuhnya. Tapi, dia memang terlihat keren saat menghunus dua pistolnya. Sekilas, pistol-pistol ini terlihat seperti pistol biasa. Faktanya, senjata ini dimodifikasi secara berbeda. Kedua pistol itu punya rekoil berat yang mungkin terlalu berat untuk manusia biasa.
Satu tembakan dari pistol ini sudah lebih dari cukup untuk membunuh vampir. Dia menggunakan pistol-pistol ini secara regular ketika melawan sebagian besar musuhnya. Sementara dia tidak menggunakannya menjelang akhir serial ini, pistol ini jelas masih gampang diingat ketika memikirkan tentang Alucard.
6. Revy — Black Lagoon
![10 Karakter Anime Paling Keren yang Bertarung dengan 2 Senjata]()
Foto: CBR
Revy adalah alasan utama mengapa Lagoon Company begitu sukses. Dia bisa menggunakan senjata api apa pun yang diberikan kepadanya. Tapi, dia selalu mempersiapkan dua baretta andalannya. Hanya dengan dua pistol ini, Revy sudah menjadi pasukan tunggal. Dia bisa melumpuhkan sekumpulan penjahat hanya dalam sekejap.
Bidikannya luar biasa bagus. Revy bahkan lebih mematikan ketimbang yang lain karena dia juga sangat cerdas. Revy mungkin bukan yang terpintar di antara teman-temanya. Tapi, dia adalah alasan besar mengapa mereka begitu sukses.
5. Inosuke Hashibira — Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba
![10 Karakter Anime Paling Keren yang Bertarung dengan 2 Senjata]()
Foto: IMDb

Foto: Pagelagi
Erza punya banyak set senjata berkat sihir Requip-nya. Salah satunya adalah Zirah Roda Surga. Dia punya banyak pedang yang bisa dia luncurkan kea rah musuhnya dan punya banyak dengan zirah ini. Dalam pertarungan jarak pendek, Erza memilih dua pedang. Dengan Kostum Hati Bersih-nya, dia menghunus dua pedang dan menyerang habis-habisan karena zirah ini tidak punya sistem pertahanan.
Dia punya banyak zirah lain yang juga membuatnya menghunus dua senjata. Di antaranya adalah Zirah Bintang Pagi, Zirah Terbang, Peri Armadura, dan Zirah Pedang Kembar Merah Hitam. Apa pun zirah yang dipakainya, Erza adalah salah satu prajurit terkuat di serial ini.
7. Alucard — Hellsing Ultimate

Foto: CBR
Alucard tidak butuh senjata apa pun untuk merobohkan musuh-musuhnya. Tapi, dia memang terlihat keren saat menghunus dua pistolnya. Sekilas, pistol-pistol ini terlihat seperti pistol biasa. Faktanya, senjata ini dimodifikasi secara berbeda. Kedua pistol itu punya rekoil berat yang mungkin terlalu berat untuk manusia biasa.
Satu tembakan dari pistol ini sudah lebih dari cukup untuk membunuh vampir. Dia menggunakan pistol-pistol ini secara regular ketika melawan sebagian besar musuhnya. Sementara dia tidak menggunakannya menjelang akhir serial ini, pistol ini jelas masih gampang diingat ketika memikirkan tentang Alucard.
6. Revy — Black Lagoon

Foto: CBR
Revy adalah alasan utama mengapa Lagoon Company begitu sukses. Dia bisa menggunakan senjata api apa pun yang diberikan kepadanya. Tapi, dia selalu mempersiapkan dua baretta andalannya. Hanya dengan dua pistol ini, Revy sudah menjadi pasukan tunggal. Dia bisa melumpuhkan sekumpulan penjahat hanya dalam sekejap.
Bidikannya luar biasa bagus. Revy bahkan lebih mematikan ketimbang yang lain karena dia juga sangat cerdas. Revy mungkin bukan yang terpintar di antara teman-temanya. Tapi, dia adalah alasan besar mengapa mereka begitu sukses.
5. Inosuke Hashibira — Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba

Foto: IMDb
Lihat Juga :