Rachel Vennya Nilai Dampak Perselingkuhan Bikin Dirinya Jadi Toxic

Sabtu, 16 Juli 2022 - 09:54 WIB
loading...
Rachel Vennya Nilai...
Selebgram Rachel Vennya mengaku hatinya sangat hancur apabila diselingkuhi pasangan. / Foto: Instagram @rachelvennya
A A A
JAKARTA - Selebgram Rachel Vennya mengaku hatinya sangat hancur apabila diselingkuhi pasangan. Bahkan, dampaknya sangat menghantui dirinya.

"Diselingkuhin itu memang agak menghancurkan jati diri gue banget sih," kata Rachel Vennya, seperti dikutip dari YouTube TS Media, Sabtu (16/7/2022).

Rachel lantas menjelaskan maksud dari ucapannya. Bagi dia, efek perselingkuhan sama sekali tak membuatnya merasa aman dan terus menerus mempertanyakan kekurangan diri sendiri.

Baca juga: Vision+ Bagikan Smartphone lewat Cinta Di Balik Awan Challenge, Begini Caranya

"Gue jadi mempertanyakan diri gue. Misalkan chatting nih, gue merasa kenapa? Emang gue enggak nanyain lo? Enggak ngurusin lo? Enggak jadi pendengar yang baik buat lo? Apa yang kurang," tutur Rachel.

Perasaan semacam ini tak hanya terjadi ketika mendapati pasangan selingkuh melalui chat saja. Selingkuh 'one night stand' pun tak kalah menjadikan Rachel sebagai sosok yang paranoid.

"Misalnya lagi pegangan tangan atau pelukan, ini parah sih paranoidnya, gue akan punya rekaman ulang imajinasi yang dipeluk sama pasangan gue adalah perempuan itu," tuturnya.

Menurut Rachel Vennya, sisi paranoid yang berlebihan itu pada akhirnya menjadi toxic dalam dirinya sendiri.

Baca juga: Pelesiran ke Bogor, Jangan Lewatkan 3 Destinasi Wisata Sejarah Ini

Meskipun begitu, Rachel Vennya mengatakan, tak pernah mendapatkan pria yang gemar bertingkah abusive, baik itu verbal maupun secara fisik.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
Bukan Selingkuh, Paula...
Bukan Selingkuh, Paula Verhoeven Ungkap Kronologi Sebenarnya di Balik Tuduhan Baim Wong
Anggis Devaki dan Anggislova,...
Anggis Devaki dan Anggislova, Hubungan Special di Perjalanan Karir Anggis
Ahmad Dhani Pastikan...
Ahmad Dhani Pastikan Bakal Dampingi Al Ghazali di Pelaminan Bersama Maia Estianty
Rekomendasi
Ini Sosok Mantan Presiden...
Ini Sosok Mantan Presiden AS yang Mengilhami Trump Kobarkan Perang Tarif
PN Surakarta Gelar 2...
PN Surakarta Gelar 2 Sidang Perdana Gugatan ke Jokowi Hari Ini
2 Sidang Gugatan ke...
2 Sidang Gugatan ke Jokowi di PN Surakarta, Ini Majelis Hakim yang Memimpin
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 13-14: Dianggap Melanggar Kontrak, Alya Debat dengan Devan
11 menit yang lalu
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
51 menit yang lalu
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
1 jam yang lalu
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
2 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
2 jam yang lalu
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
3 jam yang lalu
Infografis
Penampakan Jet Tempur...
Penampakan Jet Tempur 3 Mesin Tanpa Ekor Milik China Bikin Heboh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved