Podcast Cinta di RCTI+ untuk Menemani Akhir Pekan

Jum'at, 22 Juli 2022 - 15:03 WIB
loading...
Podcast Cinta di RCTI+...
Ketika sedang galau memikirkan kisah percintaan, memiliki teman untuk menemani kita bisa menjadi jalan keluar yang membantu. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Ketika sedang galau memikirkan kisah percintaan, memiliki teman untuk menemani kita bisa menjadi jalan keluar yang membantu. Mendengarkan podcast tentang percintaan juga bisa dihitung menjadi teman karena terkadang pesan-pesan atau cerita dari sebuah episode podcast bisa menjadi masukan bagi yang gundah karena cinta.

Berikut beberapa episode baru podcast di Audio+ yang merupakan bagian dari RCTI+ dengan tema percintaan yang bisa para pembaca dengar dan siap menjadi teman galau di akhir pekan ini.



Raden Rauf dengan segudang cerita yang masuk di Love Story Podcast hadir dengan episode terbaru. Pada episode ke-42 ada cerita tentang cewek yang sangat posesif kepada pacarnya. Punya cerita yang sepertinya mirip dengan kisah barusan? Wajib banget dengerin podcast selengkapnya karena ada banyak saran-saran percintaan dari Raden Rauf.

Selanjutnya rekomendasi datang dari Podcast Ngocol episode ke-10 . Cocok banget untuk pembaca yang sedang mencari jodoh, namun dilihat dari sisi pekerjaan calon pasangan. Siapa yang sering memilih-milih calon pasangan? Harus menyimak podcast ini selengkapnya di Audio+.


Kedua podcast tersebut dan puluhan podcast lainnya bisa didengarkan secara gratis di Audio+ yang merupakan bagian dari RCTI+. Fitur Audio+ ini sendiri bisa diakses melalui home RCTI+ dengan klik logo Audio+ di bagian atas. Setelah itu cukup scroll ke bawah untuk melihat berbagai macam konten audio yang tidak hanya ada podcast.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Terbaru! Drama Pendek...
Terbaru! Drama Pendek RCTI+ Gratis, Cerita Terispirasi dari Kisah Nyata
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
Nobar Indonesia vs Bahrain...
Nobar Indonesia vs Bahrain yang Digelar RCTI+ Tembus 7.000 Orang
Syarla Martiza Buat...
Syarla Martiza Buat Penonton Nobar Indonesia vs Bahrain Galau dengan Mengheningkan Cinta
Pemeran Berbalas Selingkuh...
Pemeran Berbalas Selingkuh Meriahkan Nobar Indonesia vs Bahrain di La Piazza
Danar Widianto Hangatkan...
Danar Widianto Hangatkan Nobar Indonesia vs Bahrain, Jadi Teman Ngabuburit di La Piazza
RCTI+ Gelar Nobar Timnas...
RCTI+ Gelar Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di La Piazza, Suporter Mulai Padati Lokasi
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
RCTI+ Presents Supershow...
RCTI+ Presents Supershow Ramadan: Hiburan dan Inspirasi Islami Penuh Makna
Rekomendasi
Kapan Puasa Syawal Tahun...
Kapan Puasa Syawal Tahun 2025? Simak Jadwalnya
Kisah Kiai Betok, Pusaka...
Kisah Kiai Betok, Pusaka Sakti Kerajaan Demak yang Tewaskan Pembunuh Bayaran
Siapa Uday Rabie? Warga...
Siapa Uday Rabie? Warga Palestina yang Berani Mendemo Hamas hingga Diculik serta Disiksa hingga Tewas
Berita Terkini
Sinopsis Sinema Spesial...
Sinopsis Sinema Spesial Lebaran, Amanah Wali: Gonjang Ps Genjing Mulai Rabu, 2 April 2025
42 menit yang lalu
Val Kilmer, Bintang...
Val Kilmer, Bintang Film Batman Forever Meninggal Dunia
1 jam yang lalu
Penyebab Ray Sahetapy...
Penyebab Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Alami Komplikasi hingga Dirawat Sebulan
1 jam yang lalu
6 Penyakit yang Sering...
6 Penyakit yang Sering Kambuh setelah Lebaran, Kenali Gejalanya
2 jam yang lalu
Ray Sahetapy Dimakamkan...
Ray Sahetapy Dimakamkan di TPU Tanah Kusir 4 April, Tunggu Kepulangan Anak dari Amerika
3 jam yang lalu
Ruben Onsu Dimimpikan...
Ruben Onsu Dimimpikan Mendiang Ibu Sehari Sebelum Mualaf, Diingatkan untuk Salat
3 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved