8 Makanan Khas Taiwan yang Wajib Dicicipi saat Liburan, Nomor 4 Paling Unik

Rabu, 03 Agustus 2022 - 20:08 WIB
loading...
A A A
8 Makanan Khas Taiwan yang Wajib Dicicipi saat Liburan, Nomor 4 Paling Unik

Foto/Siraya NSA

Ayam panggang di daerah Guanzilling ini merupakan salah satu ayam panggang terbaik di Siraya National Scenic Area. Kulitnya yang renyah dan dagingnya yang lembut, membuat wisatawan kembali lagi untuk mencicipinya.

Semakin banyak restoran yang mengembangkan cara membuat ayam panggang ini semakin lezat, seperti teapot chicken, jar-roasted chicken, coffee chicken, dan masih banyak lagi. Tak ada alasan untuk tidak mencicipi ayam panggang ini.

6. Kue Beras Ketan

8 Makanan Khas Taiwan yang Wajib Dicicipi saat Liburan, Nomor 4 Paling Unik

Foto/China Sichuan Food

Camilan satu ini merupakan makanan khas Taiwan, tepatnya di daerah Alishan dengan berbagai macam rasa. Dalam salah satu toko, Ah Ma pemilik toko akan memasak kue beras ketan secara langsung. Ini merupakan salah satu hal yang menarik.

Selain menikmati kue beras ketan berbagai aneka rasa, wisatawan juga disuguhi cara membuatnya. Adapun rasa yang akan disuguhkan yakni kacang merah, ubi jalar, kacang tanah, talas, dan campuran sayuran asin.

7. Mutton Hot Pot

8 Makanan Khas Taiwan yang Wajib Dicicipi saat Liburan, Nomor 4 Paling Unik

Foto/Freepik

Mutton hot pot atau dikenal dengan hot pot daging kambing merupakan salah satu makanan khas distrik Gangshan, Kaohsiung, Pingtung Sightseeing Circle. Banyak wisatawan yang mendatangi distrik Gangshan hanya untuk mencicipi hidangan ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menikmati Olahan Modern...
Menikmati Olahan Modern Kuliner Nusantara ala Resor Bintang Lima di Bali
Taiwan Lantern Festival...
Taiwan Lantern Festival 2025, Padukan Keajaiban Cahaya dan Teknologi Futuristik
Klinik di Taiwan Kebanjiran...
Klinik di Taiwan Kebanjiran Permintaan Vaksinasi Flu usai Barbie Hsu Meninggal
7 Fakta Menarik Barbie...
7 Fakta Menarik Barbie Hsu, Perjalanan Karier hingga Penyebab Kematian
7 Makanan yang Mengandung...
7 Makanan yang Mengandung Lebih Banyak Protein Dibanding Ayam
8 Makanan Khas Imlek...
8 Makanan Khas Imlek di Indonesia dan Maknanya, Kue Keranjang Simbol Kemakmuran
Daftar Makanan yang...
Daftar Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, dari Bawang hingga Pisang
Perluas Jangkauan, Kevin...
Perluas Jangkauan, Kevin Sanjaya Buka Cabang Ketiga Chanba Private Room Grill di Puri Kembangan
Not Far From Home, Seri...
Not Far From Home, Seri Mini Dokumenter tentang Ketangguhan Imigran di Taiwan
Rekomendasi
5 Ayat Al Quran dan...
5 Ayat Al Qur'an dan Hadis Tentang Malam Nuzulul Qur'an
Bank Teratas Dunia Ini...
Bank Teratas Dunia Ini Ramal Dolar AS Bisa Kehilangan Status Global
MNC Sekuritas Gencar...
MNC Sekuritas Gencar Edukasi Pasar Modal Syariah hingga Cikarang dan Cibinong
Berita Terkini
7 Poin Tuntutan Ibu...
7 Poin Tuntutan Ibu Kim Sae Ron ke Kim Soo Hyun, Desak Permintaan Maaf
55 menit yang lalu
Reaksi Awal Ratu Elizabeth...
Reaksi Awal Ratu Elizabeth II atas Kematian Putri Diana Picu Kemarahan Publik
1 jam yang lalu
Beredar Foto Vulgar...
Beredar Foto Vulgar Kim Soo Hyun Cuci Piring, Diduga Diambil di Dapur Kim Sae Ron
2 jam yang lalu
Aturan Kecantikan yang...
Aturan Kecantikan yang Tak Boleh Dilanggar Wanita Kerajaan, Penampilan Kate dan Markle Tuai Sorotan
3 jam yang lalu
Kehidupan Pangeran Harry...
Kehidupan Pangeran Harry Tanpa Ayah dan Saudarahnya Menyedihkan, Terasa Asing dan Menakutkan
6 jam yang lalu
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
11 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan Tinggi Estrogen...
5 Makanan Tinggi Estrogen yang Baik Dikonsumsi saat Menopause
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved