10 Film Marvel Paling Jelek di Franchise MCU Sejauh Ini

Senin, 08 Agustus 2022 - 06:06 WIB
loading...
A A A
Debut Thor Odinson di MCU sangat mengecewakan bagi penggemar dan kritikus. Disutradarai Kenneth Branagh, Thor mengisahkan Dewa Petir diusir dari Asgard oleh ayahnya, Odin. Tanpa kekuatannya, Thor harus membuktikan kalau dirinya berharga.

Fokus film di bumi sebagai lokasinya dikritik karena banyak yang percaya kalau itu membuang elemen khusus materi sumbernya. Tapi, film ini membuktikan kalau Chris Hemsworth dan Tom Hiddleston adalah pilihan tepat untuk peranya masing-masing. Tom kemudian menjadi villain ikonik untuk seluruh franchise ini setelah menjadi fokus di The Avengers (2012).

7. Avengers: Age of Ultron — 76%

10 Film Marvel Paling Jelek di Franchise MCU Sejauh Ini

Foto: Disney Plus

Penggemar selalu bersuka cita untuk menonton Avengers bersama. Tapi, Avengers: Age of Ultron jelas film terlemahnya. Pengkaji film mengkritik tone yang tidak rata dan kurangnya kohesi sekuel ini, terutama kalau dibandingkan dengan pendahulunya yang diterima dengan baik.

Kalau ditonton sekarang pun, film ini juga tidak terlalu bagus. Lelucon prima nocta ofensif Tony dan romansa antara Natasha denga Bruce yang tidak nyaman sudah cukup sulit bagi sebagian besar penggemar berat MCU untuk menontonnya lagi. Meski begitu, film itu memberikan perkenalan luar biasa terhadap Wanda Maximoff yang telah menjadi pahlawan favorit penggemar sejak saat itu.

6. Doctor Strange in the Multiverse of Madness — 74%

10 Film Marvel Paling Jelek di Franchise MCU Sejauh Ini

Foto: Disney Plus

Doctor Strange in the Multiverse of Madness adalah salah satu entri yang paling diantisipasi di MCU Fase 4. Dengan Sam Raimi sebagai sutradara, penggemar dan kritikus menanti sesuatu yang segar di franchise ini. Sayang, film ini gagal dengan plot yang tidak nyambung. Sejumlah audiens merasa film ini meremehkan pengembangan karakter Wanda dari WandaVision.

Multiverse of Madness masih membanggakan penampilan akting yang sangat mengesankan, terutama dari Elizabeth Olsen dalam peningkatan dari penampilannya sebelumnya. Gaya penyutradaraan unik Raimi juga menjadi kekuatan film ini. Karena ini membuat Multiverse of Madness benar-benar menyelami elemen horor.

5. Iron Man 2 — 72%

10 Film Marvel Paling Jelek di Franchise MCU Sejauh Ini

Foto: Disney Plus

Sekuel pertama MCU, Iron Man 2, punya banyak beban. Sayangnya, film ini tidak mampu memenuhi harapan tinggi para penggemar dan kritikus. Kajian secara konsisten menyebut ketidakmampuan sekuel ini menandaingin kualitas film sebelumnya. Tapi, mereka terus memuji penampilan Robert Downey Jr.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Pemain Avengers:...
Daftar Pemain Avengers: Doomsday, Kehadiran Bintang X-Men Jadi Kejutan
Benarkah Spider-Man...
Benarkah Spider-Man atau Hulk Tak Ada di Avengers: Doomsday?
Robert Downey Jr Ditolak...
Robert Downey Jr Ditolak Jadi Dokter Doom, Sempat Bujuk Russo Brothers
Keren! Begini Penampakan...
Keren! Begini Penampakan Kostum Baru Ironheart
Marvel Bikin Fantastic...
Marvel Bikin Fantastic Four Tersesat dalam Waktu
Penyebab Daredevil Buta,...
Penyebab Daredevil Buta, Kecelakaan Mobil Membuat Indranya ke Titik Manusia Super
Marvel Bunuh Pahlawan...
Marvel Bunuh Pahlawan Fantastic Four
Bocoran Tampilan Baru...
Bocoran Tampilan Baru Thunderbolts dalam Teaser Lucu, Tinggalkan Genre Superhero
5 Karakter MCU Diprediksi...
5 Karakter MCU Diprediksi Tampil di Daredevil: Born Again, Siapa Saja?
Rekomendasi
29 WNI di Filipina Ditangkap...
29 WNI di Filipina Ditangkap terkait Judi Online, Dipulangkan ke Indonesia
Jadwal Final Liga Voli...
Jadwal Final Liga Voli Korea: Megawati Hangestri Siap Beri Kado Lebaran untuk Fans
SIG Berhasil Tekan Beban...
SIG Berhasil Tekan Beban Pokok Pendapatan 0,8% Jadi Rp28,26 Triliun
Berita Terkini
3 Alasan Steven Wongso...
3 Alasan Steven Wongso Mualaf, Benarkah karena Arafah Rianti?
1 jam yang lalu
6 Makanan yang Sebaiknya...
6 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Mudik Lebaran, Bikin Ngantuk
2 jam yang lalu
BTS, BLACKPINK, BIGBANG,...
BTS, BLACKPINK, BIGBANG, dan IU Masuk Daftar Musisi Terhebat Abad 21
3 jam yang lalu
Cara Membuat Ketupat...
Cara Membuat Ketupat Empuk dan Tahan Lama, Sajian Wajib saat Lebaran
4 jam yang lalu
Jelang Lebaran, Prilly...
Jelang Lebaran, Prilly Latuconsina Masak Rendang 8 Kg
5 jam yang lalu
3 Kue Lebaran Ini Setara...
3 Kue Lebaran Ini Setara dengan 1 Piring Nasi, Kalorinya Tinggi
6 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved