Fuji Cuek Belum Dikenalkan Thariq pada Gen Halilintar, Haji Faisal Dukung Sikap sang Anak

Minggu, 11 September 2022 - 13:45 WIB
loading...
Fuji Cuek Belum Dikenalkan...
Ayah Fujianti Utami alias Fuji, Haji Faisal, menanggapi penilaian netizen terhadap sikap putrinya yang disebut cuek walau belum bertemu keluarga kekasihnya, Thariq Halilintar. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Ayah Fujianti Utami alias Fuji , Haji Faisal , menanggapi penilaian netizen terhadap sikap putrinya yang disebut cuek walau belum bertemu keluarga kekasihnya, Thariq Halilintar . Padahal hubungan mereka sudah tampak lengket dan terekspos sedemikian luas.

Haji Faisal justru mendukung sikap Fuji yang terkesan tidak terlalu dekat dengan Gen Halilintar, keluarga Thariq.

"Itu saya setuju. Karena banyaknya komentar kayak gini saya akan tanggap, saya akan menjaga agar suatu bibit-bibit yang tidak baik untuk ke depannya, jangan tumbuh. Andaikata anak kita memang terjadi (hubungan) yang serius dengan anak orang," ujar Haji Faisal saat ditemui di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, belum lama ini.



Haji Faisal juga mengungkapkan kalau Fuji tak perlu membuka komunikasi dengan Gen Halilintar, meski saat ini sedang menjalin hubungan asmara dengan Thariq Halilintar.

"Ya nggak perlulah itu, untuk apa (komunikasi)? Kalau saya untuk apa? Anak saya Fuji juga nggak perlu, ngapain? Kita kan pihak perempuan, sebenarnya yang menentukan itu kita," ujar Haji Faisal.

Haji Faisal lalu mengungkapkan pendapatnya mengenai Gen Halilintar yang tidak memulai pembicaraan mengenai hubungan putra dan putri mereka.

"Kecewa sih nggak juga, ngapain kecewa? Saya kan juga belum berharap untuk hubungan ini terlalu jauh ke arah serius, belum," tandas Haji Faisal.



Sebelumnya Fuji santer diberitakan cuek dan masa bodoh dengan kondisi bahwa keluarga Thariq Halilintar, yakni Gen Halilintar, masih enggan bertemu dengannya. Menurut adik mendiang Bibi Andriansyah itu, dirinya tidak menuntut Thariq untuk segera mengenalkannya pada Gen Halilintar.

"Aku tipe santai sih. Dikenalin kenalin, kalau nggak ya udah. Nggak nuntut nggak maksa. Kayak ya udah, bodo amat aja," ujar Fuji saat tampil sebagai bintang tamu di salah satu program stasiun TV beberapa waktu lalu.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
2 Kali Kena Tipu, Fuji...
2 Kali Kena Tipu, Fuji Merasa Diremehkan
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
Frans Faisal Resmi Menikah,...
Frans Faisal Resmi Menikah, Ucapan Mendiang Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah Jadi Kenyataan
Fuji dan Verrell Bramasta...
Fuji dan Verrell Bramasta makin Kompak, Haji Faisal: Ya Biasa Saja
Aaliyah Massaid Ngidam...
Aaliyah Massaid Ngidam Manggis, Thariq Halilintar Jadi Protektif
5 Foto Aaliyah Massaid...
5 Foto Aaliyah Massaid Hamil, Thariq Halilintar Dampingi dengan Setia
Aaliyah Massaid Positif...
Aaliyah Massaid Positif Hamil: Kebahagiaan Kecil Kita
Vierlin Store x Fuji...
Vierlin Store x Fuji Utami Hadirkan Gaya Berbeda di Live Shopping 12.12
Thariq Halilintar Klarifikasi...
Thariq Halilintar Klarifikasi Dituding Belum Move On dari Fuji, Ketahuan Pantau Instagram Aisar Khaled
Rekomendasi
Netanyahu Batal Tunjuk...
Netanyahu Batal Tunjuk Eli Sharafit Jadi Bos Baru Shin Bet karena Kritik Trump
Warga Gaza Gelar Salat...
Warga Gaza Gelar Salat Idulfitri di Atas Reruntuhan Masjid di Tengah Serangan Israel
China Gelar Latihan...
China Gelar Latihan Militer Dekat Taiwan, AS Kirim Jet Tempur F-16 Block 70 Viper
Berita Terkini
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
16 menit yang lalu
Profil Ray Sahetapy,...
Profil Ray Sahetapy, Aktor Senior Kebanggaan Indonesia
29 menit yang lalu
Aktor Senior Ray Sahetapy...
Aktor Senior Ray Sahetapy Meninggal Dunia
1 jam yang lalu
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
1 jam yang lalu
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Hadiri Open House Prabowo di Istana Negara
2 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
3 jam yang lalu
Infografis
10 Negara dengan Anggaran...
10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi pada 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved