Ayu Ting Ting Dirawat 2 Hari di RS, Umi Kalsum Tetap Bersyukur

Senin, 24 Oktober 2022 - 15:07 WIB
loading...
Ayu Ting Ting Dirawat...
Ayu Ting Ting dan ibundanya, Umi Kalsum. Foto/Instagram Ayu Ting Ting
A A A
JAKARTA - Ayu Ting Ting harus menjalani perawatan medis di rumah sakit sejak 20 Oktober lalu. Kabar sakitnya Ayu dibagikan oleh ibundanya, Umi Kalsum .

Umi Kalsum mengabarkan Ayu Ting Ting sakit melalui unggahan di akun Instagramnya. Dalam postingannya itu, Umi Kalsum memperlihatkan kondisi sang anak yang tengah terbaring lemah di rumah mereka. Salah satu tangan Ayu juga tampak ditancap selang infus.

Unggahan berupa video tersebut menunjukkan pula bagaimana pelantun Alamat Palsu tersebut dilarikan ke rumah sakit menggunakan mobil pribadinya.



"Hari Kamis, 20 Oktober jam 9 pagi panik sedih pastinya, ibu ayah melihat keadaan kamu yang cukup lemas terbaring dirumah enggak mau di bawa ke rumah sakit," tulis Umi Kalsum, dikutip Senin (24/10/2022).

"Sampai akhirnya kamu sendiri yang minta di rawat dirumah sakit Alhamdulilah. Mungkin karna keadaan kamu sudah lemes enggak ada tenaga lagi," sambungnya.

Terbaru, Umi Kalsum mengabarkan lagi bahwa Ayu Ting Ting sudah diperbolehkan pulang. Ibunda Bilqis Khumairah Razak itu menjalani perawatan medis di rumah sakit selama dua hari.



"Alhamdulilah ya Allah apapun yang kamu berikan sehat ataupun sakit hambamu selalu bersyukur apapun yang di alamin anakku ini dia jadi bisa istirahat walaupun cuma 2 malam cukup buat dia mempunyai tenaga sehat kembali walaupun terlihat masih lemes," ungkap Umi Kalsum.

Kesehatan Ayu Ting Ting drop diduga kuat lantaran kelelahan dalam bekerja. Pasalnya, Ayu dikenal sebagai public figure yang memiliki jadwal kegiatan yang padat.

"Sedih ibu nak jujur kasihan lihat kamu berangkat off air dari rumah sakit cuma bisa mendoakan semoga Allah berikan kamu sehat kembali punya kekuatan dalam pekerjaan kamu lancar off air kamu ya nak, amiin, amiin," pungkasnya.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Titiek Puspa Alami Pendarahan...
Titiek Puspa Alami Pendarahan Otak Kiri, Keluarga: 2 Hari sebelumnya Sehat
Keluarga: sebelum Pingsan,...
Keluarga: sebelum Pingsan, Titiek Puspa Sempat Santunan Bareng 300 Yatim Piatu
Titiek Puspa Tiba-Tiba...
Titiek Puspa Tiba-Tiba Pingsan Saat Syuting, Keluarga Ungkap Kondisi Terbaru
Deretan Artis Ternama...
Deretan Artis Ternama Indonesia Jenguk Titiek Puspa, Inul hingga Ari Tulang
Libur Lebaran, Ayu Ting...
Libur Lebaran, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga ke Jepang
Lebaran Ayu Ting Ting...
Lebaran Ayu Ting Ting Tak Sama Lagi, Ini Sosok yang Dirindukan
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
Hampir Terlambat Salat...
Hampir Terlambat Salat Idulfitri, Keluarga Ayu Ting Ting Terburu-buru Menuju Masjid
Rekomendasi
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
APBN Maret 2025 Defisit...
APBN Maret 2025 Defisit Rp104,2 Triliun, Wamenkeu Sebut Perencanaan Keuangan yang Cermat
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
Berita Terkini
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
25 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
1 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
1 jam yang lalu
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
2 jam yang lalu
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
3 jam yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
3 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved