5 Film Indonesia yang Diangkat dari Kisah Nyata, Nomor 3 tentang Presiden RI
loading...
A
A
A
3. Habibie dan Ainun
Foto/IMDb
Selanjutnya ada Habibie dan Ainun. Film ini merupakan kisah nyata hubungan pasangan mantan Presiden ke-3 RI BJ Habibie dengan istrinya.
Film ini akan mengajak Anda menapaktilasi awal mereka bertemu hingga perjuangan cinta keduanya meski sudah tak lagi muda. Sampai akhirnya Ainun jatuh sakit, namun Habibie masih setia mendampinginya.
4. 3 Srikandi
Foto/IMDb
Lalu ada 3 Srikandi. Film yang dibintangi Chelsea Islan, Tara Basro, dan Bunga Citra Lestari ini juga diangkat dari kisah nyata.
Film ini menceritakan tiga atlet panahan Indoensia yang membutuhkan pelatih demi menjuarai Olimpiade. Namun, perjalanan mereka tak mudah hingga rasa optimis harus dibangun untuk bisa menaklukkan Olimpiade itu.
5. Merry Riana: Mimpi Sejuta Dolar
Foto/YouTube
Satu lagi ada Merry Riana. Film ini diangkat dari kisah nyata milik motivator Merry Riana.
Diceritakan Merry saat itu merantau ke Singapura di masa krisis eknomi tahun 1998. Di sana, ia dipaksa keadaan untuk prihatin di tengah mimpinya untuk menaikkan ekonomi keluarganya.