Budaya Gifting Jadi Alternatif Lain dalam Pemberian Penghargaan

Rabu, 09 November 2022 - 18:41 WIB
loading...
Budaya Gifting Jadi...
Di samping bonus, memberi penghargaan bisa berupa kado atau hadiah. / Foto: ilustrasi/ist
A A A
JAKARTA - Mengapresiasi kinerja karyawan bisa diwujudkan dalam beragam bentuk dan cara. Hal tersebut sebagai upaya agar sang karyawan bisa menjadi lebih bersemangat dalam bekerja.

Di samping bonus, memberi penghargaan bisa berupa kado atau hadiah. Pemberian kado atau hadiah ini biasa disebut dengan budaya gifting. Budaya ini umumnya dilakukan perusahaan untuk karyawan yang loyal dan berprestasi.

Meskipun begitu, budaya gifting tak jarang terkendala faktor kerumitan lantaran merepotkan. Namun, di era sekarang ini, perusahaan tidak perlu lagi repot dalam memberikan hadiah.

Baca juga: BPOM Kembali Tarik 4 Obat Sirup dengan Cemaran Etilen Glikol Lebihi Ambang Batas

Dalam hal ini, CEO Delovery, Hero Wijayadi menyebutkan jika pihaknya menghadirkan program Corporate Gifting Club. "Ini adalah program Delovery untuk membantu perusahaan dalam menyusun gift untuk employee dan rekan bisnis sesuai kebutuhan," tutur Hero melalui keterangan persnya, baru-baru ini.

Menurutnya, Corporate Gifting Club menawarkan berbagai macam layanan, dari penyediaan souvenir event, pemberian gift ulang tahun customer, hari jadi karyawan dan lainnya.

Hero pun menambahkan bahwa Delovery menjamin keamanan dan kerahasiaan data karyawan dan pelanggan. "Data yang masuk ke Delovery melalui proses enkripsi dan privacy policy. Sehingga dipastikan keamanannya, dan tidak akan digunakan di luar keperluan pengiriman gift perusahaan," kata dia.

"Untuk mendaftar program Corporate Gifting Club, perusahaan bisa mendaftar melalui laman resmi Delovery, dengan mengisi form tersedia," lanjutnya.

Baca juga: Ini 6 Sumber Protein yang Baik Dikonsumsi untuk Vegetarian

Pada kesempatan ini, Hero juga menyampaikan bahwa Delovery merupakan transformasi dari Meme Florist, toko bunga online yang beroperasi sejak 2012.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Heboh! Ikuti Kompetisi...
Heboh! Ikuti Kompetisi Mirip Davina Karamoy dan Ajil Ditto, Hadiahnya Jutaan Rupiah
15 Hadiah yang Tidak...
15 Hadiah yang Tidak Boleh Diberikan saat Imlek, Bunga Melambangkan Kematian
Uang Kaget Lagi x Bedah...
Uang Kaget Lagi x Bedah Rumah Bantu Keluarga Sumarna, Bekerja Mencari Kijing di Sungai
Kembali Pecahkan Rekor,...
Kembali Pecahkan Rekor, Tim Matugi Dapat Uang Jutaan Rupiah di Game Show Supermarket Sweep
Nonton TV Bisa Dapat...
Nonton TV Bisa Dapat Uang? Yuk, Ikutan Kuis Berhadiah MotionBank Setiap Hari di MNCTV!
Layanan Pengiriman Bunga...
Layanan Pengiriman Bunga Internasional Memperluas Jangkauan ke 100+ Negara Bersama FlowerAdvisor
Menangkan Jutaan Rupiah...
Menangkan Jutaan Rupiah Setiap Hari, Ikuti Kuis Berhadiah MotionBank Sebelum Acara Family 100 di MNCTV
Game Show Terbaru Supermarket...
Game Show Terbaru Supermarket Sweep Tayang Perdana di MNCTV Malam Ini
Dibuka, Audisi Online...
Dibuka, Audisi Online SuperShow Sport Dance Competition Berhadiah Jutaan Rupiah
Rekomendasi
Teaser Nissan Elgrand...
Teaser Nissan Elgrand Generasi Keempat Beredar
Hormati Budaya Betawi,...
Hormati Budaya Betawi, Pramono: Patung MH Thamrin Dipindahkan Menghadap Monas
Regenerasi Petani Kementan...
Regenerasi Petani Kementan Dipuji IFAD, Siap Ditularkan ke Negara Lain
Berita Terkini
Sinetron Gober Parijs...
Sinetron Gober Parijs Van Java Disambut Meriah, Fans: Ceritanya Relate dengan Kehidupan Nyata
46 menit yang lalu
Seru! Pemain Gober Parijs...
Seru! Pemain Gober Parijs Van Java Nobar Trailer Bersama Fans di Bandung
1 jam yang lalu
5 Sambal Indonesia Masuk...
5 Sambal Indonesia Masuk Daftar Saus Terbaik di Dunia, Buktikan Kehebatan Kuliner Nusantara
3 jam yang lalu
Penjelasan Ending Weak...
Penjelasan Ending Weak Hero Class 2, Apa yang Terjadi setelah Si-eun Melawan Baek-jin?
4 jam yang lalu
Pangeran Harry Ancam...
Pangeran Harry Ancam Bongkar Aib Keluarga Kerajaan Lewat Buku Baru jika Keamanannya Dicabut
5 jam yang lalu
Pangeran William dan...
Pangeran William dan Kate Middleton Tidak Berencana Gulingkan Raja Charles III dari Takhta
6 jam yang lalu
Infografis
Rusia Akui Kerahkan...
Rusia Akui Kerahkan Tentara Korut dalam Perang Lawan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved