5 Artis Indonesia yang Menikah Diam-diam, Nomor 3 Dipersunting Pria Korea

Rabu, 07 Desember 2022 - 05:00 WIB
loading...
5 Artis Indonesia yang...
Ada artis Indonesia yang menikah diam-diam. Dengan berbagai alasan dan pertimbangan, banyak artis yang menikah secara tertutup alih-alih menggelar pesta. Foto/Instagram Jess No Limit
A A A
JAKARTA - Ada artis Indonesia yang menikah diam-diam. Dengan berbagai alasan dan pertimbangan, banyak artis yang menikah secara tertutup alih-alih menggelar pesta pernikahan secara terbuka atau menyiarkannya di televisi atau media sosial.

Beberapa artis Indonesia bahkan menyembunyikan pernikahan mereka dari publik. Pernikahan tersebut pun baru terungkap saat sejumlah foto dan video beredar di media sosial dan menjadi viral.

Penggemar pun terkejut lantaran para artis Indonesia ini tak pernah terlihat mengumbar kemesraan di publik atau mengungkap identitas pasangan mereka. Meski demikian, artis tersebut kini telah menikah dan hidup bahagia.

Berikut daftar artis Indonesia yang menikah diam-diam seperti dikutip dari YouTube RCTI Infotainment, Rabu (7/12/2022).



1. Rachel Amanda dan Narawastu Indrapradna

5 Artis Indonesia yang Menikah Diam-diam, Nomor 3 Dipersunting Pria Korea

Foto/Instagram Rachel Amanda

Publik dikejutkan dengan beredarnya foto Rachel Amanda memakai kebaya pernikahan dan sudah sah menikah dengan Narawastu Indrapradna pada Sabtu, 12 November 2022. Pernikahan artis ini pun cukup mengagetkan karena Rachel selama ini nyaris tidak pernah membagikan kedekatannya dengan sang suami yang ternyata teman masa kecilnya.

Narawastu sendiri diketahui merupakan seorang pengusaha. Keduanya dipertemukan kembali pada 2017 lalu dan Rachel dilamar di pinggir sawah di Bantul, Jogjakarta. Selain diam-diam, pernikahan pasangan ini juga digelar tertutup dan hanya dihadiri keluarga dan sahabat dekat kedua mempelai.

2. Jess No Limit dan Sisca Kohl
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2301 seconds (0.1#10.140)