Hamil Anak Pertama, Adinda Azani Sempat Kaget: Kok Bisa Secepat Ini

Minggu, 18 Desember 2022 - 12:07 WIB
loading...
Hamil Anak Pertama,...
Pasangan Adinda Azani dan sang suami, Armand Zachary. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Kebahagiaan tengah menyelimuti pasangan aktris Adinda Azani dan sang suami Armand Zachary. Pasalnya, mereka tengah menantikan kehadiran sang buah hati tercinta.

Diketahui Adinda Azani itu tengah mengandung anak pertamanya, saat ini usai kandungan pemain FTV itu sudah menginjak usia 4 bulan.

Adinda pun sempat merasa kaget saat tahu pertama kali bahwa ia tengah hamil.

"Pasti kan banyak di luar sana pengen hal yang belum tercapai, jadi sempet kaget 'Hah? Hamil?!'," ujar Adinda Azani di kanal YouTube CumiCumi yang dikutip, Minggu (18/12/2022).



Tak hanya itu, ia juga merasa kebingungan, lantaran bisa secepat itu mendapatkan momongan.

"Dalam waktu yang sangat cepat juga jadi alhamdulillah, tapi masih kayak kebingungan sebenarnya kemarin tuh," sambung Adinda Azani.

Itulah yang menjadi alasan mengapa kabar kehamilannya sempat dirahasiakan, karena perempuan 28 tahun itu begitu terkejut dengan anugerah yang Tuhan kasih itu.

"Makanya kemarin juga karena masih kaget, belum nge-spill apa-apa di Instagram juga kan," ungkap Adinda Azani.

"Jadi paling temen-temen masih ada yang bocor, cuman ya udah nggak papa. Malah belum pengen di-spill sebenarnya, cuman udah gatel aja pengen ngasih kabar bahagia," lanjutnya.

Rasa tak percaya itu karena saat menikah dengan Armand Zachary, Dinda sedang datang bulan.

"Waktu nikah itu kebetulan kan lagi mens hari ketiga. Makanya nggak sempet kepikiran 'Kok bisa secepet ini ya'. Oh berarti mungkin saat suburnya kali ya." pungkas Adinda Azani.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Taylor Swift Diramal...
Taylor Swift Diramal Akan Segara Hamil dan Melahirkan Anak Laki-laki
Bikin Iri! MS GLOW Ajak...
Bikin Iri! MS GLOW Ajak 100 Elite Glowbal Jalan-jalan ke Spanyol, Ada Nagita Slavina
Pangeran Harry Tidak...
Pangeran Harry Tidak Ingin Punya Anak Lagi Bersama Meghan Markle
Taylor Swift Dikabarkan...
Taylor Swift Dikabarkan Hamil, Menunggu Konfirmasi Dokter sebelum Mengumumkannya
Aaliyah Massaid Ngidam...
Aaliyah Massaid Ngidam Manggis, Thariq Halilintar Jadi Protektif
5 Foto Aaliyah Massaid...
5 Foto Aaliyah Massaid Hamil, Thariq Halilintar Dampingi dengan Setia
Aaliyah Massaid Positif...
Aaliyah Massaid Positif Hamil: Kebahagiaan Kecil Kita
Mahalini Cantik Pakai...
Mahalini Cantik Pakai Hijab saat Umrah Perdana, Netizen: Pangling Ih
5 Potret Mahalini Hamil...
5 Potret Mahalini Hamil Anak Pertama, Perutnya Makin Besar
Rekomendasi
Sepanjang Arus Mudik...
Sepanjang Arus Mudik Lebaran 2025, Tercatat Ada 1,7 Juta Kendaraan Keluar Jabotabek
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
Isuzu Siapkan Truk Klasik...
Isuzu Siapkan Truk Klasik Keren yang Belum Pernah Anda Lihat
Berita Terkini
Ikang Fawzi Gelar Open...
Ikang Fawzi Gelar Open House Agar Tak Kesepian Rayakan Lebaran Tanpa Marissa Haque
1 jam yang lalu
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
2 jam yang lalu
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
3 jam yang lalu
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
4 jam yang lalu
Tradisi Unik Lebaran...
Tradisi Unik Lebaran di Dunia, Wanita India Beli Perhiasan Baru
5 jam yang lalu
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
6 jam yang lalu
Infografis
AS Tepis Bisa Matikan...
AS Tepis Bisa Matikan Jet Tempur Siluman F-35 dari Jarak Jauh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved