Jangan Lewatkan Program Kuliner Terbaru Food Diary, Besok Tayang di iNews

Jum'at, 13 Januari 2023 - 16:42 WIB
loading...
Jangan Lewatkan Program...
Program kuliner terbaru Food Diary mulai tayang Kamis (15 Januari 2023) di iNews. Foto/Instagram @foodiary.inewstv
A A A
JAKARTA - Suka kulineran tapi tidak tahu banyak soal makanan-makanan dengan cita rasa lezat? Tenang, salah satu program kuliner terbaru “Food Diary” bakal bantu kamu untuk tahu seputar dunia kuliner secara lengkap.

Program ini pastinya akan mengajak para penonton untuk ikut eksplor dan menelusuri kuliner-kuliner lezat. Tak hanya itu, akan ada tambahan informasi tentang sejarah makanan itu pertama kali dibuat, kisah pemilik resto yang inspiratif, awal mula viralnya makanan, cara pembuatan makanan sehingga bisa disukai oleh banyak orang, pemilihan lokasi yang unik dan interior yang menarik, juga perbandingan makanan sejenis dari berbagai negara maupun daerah lainnya.

Sajian informasi-informasi tersebut akan dikemas dan disampaikan secara ringan dan menghibur oleh host yang seru dengan ciri khas logat betawi nya dan yang pasti doyan makan. Ia akan langsung mendatangi lokasi kuliner itu berada, mencicipi makanan dan me-review nya dengan jujur.



Dijamin! Setelah menyaksikan program kuliner “Food Diary”, pastinya bikin wawasan kamu seputar kuliner-kuliner enak akan langsung bertambah karena sajian informasi yang akan diberikan merupakan kuliner pilihan terbaik dan kisah-kisah penggiat usaha kuliner yang didatangi pun bisa memberikan inspirasi bagi para pemirsa.

Tunggu apalagi? Catat tanggalnya, mulai besok, 14 Januari 2023, setiap Sabtu dan Minggu, pukul 09.30 WIB, Program Food Diary akan hadir di iNews. Selain itu, dapat juga disaksikan secara streaming di Vision+ dan RCTI+.

Ayo set ulang frekuensi TV digital/STB anda, tonton iNews di saluran digital terbaik.



#iNews #MNCGroup #Food Diary #NewProgram #ProgramKuliner
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMEN’S INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
Jelajahi Bishoku Culture,...
Jelajahi Bishoku Culture, Destinasi Kuliner Baru yang Memikat
2 Makanan Indonesia...
2 Makanan Indonesia Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia, Rendang Posisi 6
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
Petualangan Rasa Nusantara...
Petualangan Rasa Nusantara Kini Kian Mudah Dijangkau
iNews Media Group Beri...
iNews Media Group Beri Kejutan Ultah ke-38 untuk Angela Tanoesoedibjo
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
Rekomendasi
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
Berita Terkini
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
1 jam yang lalu
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
2 jam yang lalu
Mimpi Masa Kecil Jadi...
Mimpi Masa Kecil Jadi Kenyataan: Inspirasi Titan Tyra Bangun Imperium Secondate sebelum Usia 30
3 jam yang lalu
Viral Rekaman Suara...
Viral Rekaman Suara Pertengkaran Baim Wong dan Paula Verhoeven hingga Berujung Talak
3 jam yang lalu
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
4 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
4 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved