10 Artis Indonesia yang Betah dengan Status Single di Usia 35 Tahun ke Atas

Kamis, 19 Januari 2023 - 06:36 WIB
loading...
A A A
Stevanus Alexanders Tenda atau yang lebih dikenal dengan Evan Sanders, namanya kian meroket karena membintangi berbagai judul sinetron dan film layar lebar. Namun, meski memiliki paras tampan dan popularitas, di usianya yang sudah menginjak 41 tahun, Evan masih betah dengan kesendiriannya.

9. Indra Bruggman
10 Artis Indonesia yang Betah dengan Status Single di Usia 35 Tahun ke Atas

Foto/Instagram Indra Bruggman

Aktor tampan Indra Bruggman saat ini usianya sudah mencapai 41 tahun. Meski sempat dikabarkan dekat dengan penyanyi dangdut Cita Citata, hubungan keduanya malah berakhir tanpa kejelasan. Di tengah kesendiriannya, Indra pun sempat dirumorkan menyukai sesama jenis. Namun, belum jelas alasan mengapa pria bertubuh atletis ini masih betah dengan kesendiriannya.

10. Indra Herlambang
10 Artis Indonesia yang Betah dengan Status Single di Usia 35 Tahun ke Atas

Foto/Instagram Indra Herlambang

Indra Herlambang saat ini telah berusia 46 tahun. Meski usianya sudah tidak muda lagi, aktor sekaligus pembawa acara kelahiran 16 Maret 1976 ini masih betah menjomblo. Terkait dengan statusnya yang masih lajang, Indra menjelaskan bahwa jodoh sudah ada yang mengatur.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Artis Indonesia Mualaf...
4 Artis Indonesia Mualaf saat Ramadan 2025, Celine Evangelista Tergerak Hatinya Pelajari Islam
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
Ahmad Dhani Sentil Ariel...
Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH yang Izinkan Semua Orang Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin: Sok Kaya!
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Mudik Lebaran ke Bali, Bahas Rencana Nikah?
Luna Maya Bingung Ifan...
Luna Maya Bingung Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN: Ada yang Lebih Kompeten
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
Profil dan Biodata Adam...
Profil dan Biodata Adam Rosyadi Model Tampan yang Mencuri Hati Agnez Mo, meski Beda Keyakinan
Perjuangan Nunung Jadi...
Perjuangan Nunung Jadi Tulang Punggung Keluarga, Nafkahi Anak, Cucu, hingga Adik
Rekomendasi
Jalin Kolaborasi, Pemkab...
Jalin Kolaborasi, Pemkab Bekasi Bantu Korban Banjir Jelang Idulfitri 2025
Ini Daftar Lengkap Jajaran...
Ini Daftar Lengkap Jajaran Direksi dan Komisaris Baru Bank BNI Hasil RUPS 2025
Indonesia Menang 1-0...
Indonesia Menang 1-0 dari Bahrain, Presiden Prabowo: Timnas Berhasil, Maju Terus!
Berita Terkini
Pilihan Utama Menjaga...
Pilihan Utama Menjaga Kesehatan Tubuh: NK Health Hadirkan Layanan Fisioterapi Berkualitas di Bintaro
5 menit yang lalu
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Nobita dan Doraemon Streaming di Sini
19 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Rabu 26 Maret 2025: Noah Bertikai dengan Vernie
27 menit yang lalu
Putri Madeleine Tinggalkan...
Putri Madeleine Tinggalkan Gelar Kerajaan demi Bisnis Kecantikan
43 menit yang lalu
Sarwendah Bersyukur...
Sarwendah Bersyukur Semua ART di Rumahnya Mudik Lebaran, Bisa Lebih Dekat dengan Anak
1 jam yang lalu
Its Family Time! Siap-siap...
Its Family Time! Siap-siap Ketawa Bareng Shaun si Domba Jenaka di Hari Raya!
1 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved