Junjung Kesopanan, Begini Adab Menerima dan Memberi Angpao ketika Imlek

Kamis, 19 Januari 2023 - 11:55 WIB
loading...
Junjung Kesopanan, Begini...
Memberikan dan menerima angpao merah ketika perayaan Imlek itu ternyata ada aturannya. / Foto: ilustrasi/Freepik
A A A
JAKARTA - Memberikan dan menerima angpao merah ketika perayaan Imlek itu ternyata ada aturannya. Meskipun tidak mengikat, namun akan lebih baik jika dilakukan sebagai bentuk menghormati budaya.

Salah satu aturannya adalah saat menerima angpao , seseorang diminta untuk tidak mengambilnya hanya dengan satu tangan, melainkan kedua tangan. Ini dikaitkan dengan nilai sopan santun saat menerima sesuatu dari orang lain.

Lebih jelasnya, menurut lamanChina Highlight berikut tips menerima angpao merah saat perayaan Imlek.

Baca juga: Sejarah dan Perjalanan Barongsai, Sempat Dilarang di Masa Orde Baru

1. Selalu terima angpao dengan kedua tangan. Tidak sopan menerima angpao hanya dengan satu tangan.

2. Saat menerima angpao merah, Anda harus mengucapkan terima kasih dan menyapa pemberi angpao dengan kalimat yang menyenangkan dan penuh harapan. Kalimat yang bisa diucapkan misalnya, Gong Xi Fa Cai yang artinya kebahagiaan dan kemakmuran.

3. Jangan pernah buka angpao di depan orang yang memberikan. Disarankan buka angpao di tempat yang pribadi, seperti di kamar.

Di sisi lain, memberikan angpao merah pun ada caranya juga, dan ini dinilai penuh kesopanan. Mau tahu gimana? Berikut tata caranya.

1. Memasukkan uang ke angpao merah saat Imlek itu tradisi. Jadi, usahakan uang yang dimasukkan itu tidak kotor atau rusak. Pada umumnya, uang di dalam angpao merah itu uang baru.

2. Sebisa mungkin hindari memasukkan koin ke dalam angpao.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Makna Simbolis Kue Keranjang...
Makna Simbolis Kue Keranjang saat Imlek, Tak hanya Sekadar Makanan Lezat
8 Tradisi Unik Imlek...
8 Tradisi Unik Imlek di Indonesia, Bersihkan Rumah hingga Perang Air
Apa Arti Tahun Ular...
Apa Arti Tahun Ular Kayu? Manis tapi Tetap Waspada
Tips Dapetin Flawless...
Tips Dapetin Flawless Chinese New Year Makeup Look
Sarwendah Rayakan Imlek...
Sarwendah Rayakan Imlek Perdana Tanpa Ruben Onsu, Kumpul di Rumah Keluarga
Melihat Tradisi Imlek...
Melihat Tradisi Imlek Peranakan Tionghoa di Indonesia Lewat Kacamata Kreator TikTok Tangerang
30 Rekomendasi Ucapan...
30 Rekomendasi Ucapan Tahun Baru China, Penuh Makna
5 Hidangan Imlek yang...
5 Hidangan Imlek yang Bisa Bawa Keberuntungan selama 2025
30 Link Twibbon Ucapan...
30 Link Twibbon Ucapan Imlek 2025, Cara Unik Sampaikan Doa dan Harapan
Rekomendasi
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
Berita Terkini
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
25 menit yang lalu
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
1 jam yang lalu
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
9 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
10 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
10 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
11 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved