SNSD Dapat Permainan Menantang di Running Man

Senin, 29 Juni 2015 - 08:20 WIB
SNSD Dapat Permainan...
SNSD Dapat Permainan Menantang di Running Man
A A A
SEOUL - Usai dikonfirmasi menjadi bintang tamu di episode terbaru "Running Man". Kini cuplikan penampilan kedelapan anggota SNSD terungkap.

Mengutip dari Koreaboo, Di episode ini kedelapan anggota SNSD yang terdiri dari Taeyoen, Sunny, Tiffany, Hyoyeon, Yuri, Sooyoung, Yoona dan Seohyun ini mendapatkan permainan yang cukup sulit.

Dalam permainan ini menunjukkan anggota SNSD dan Tim "Running Man" melakukan berbagai macam permainan yang cukup menantang.

Di video cuplikan itu, Mereka memainkan berbagai permainan dengan tema video game klasik, seperti Tetris. Kemudian permainan di lumpur, yang membuat anggota SNSD bahkan tak bisa dikenali lagi. Dan terakhir misi kejar-kejaran yang begitu menegangkan.

Selain itu, sebuah video yang telah dirilis, angota SNSD yang bermain secara aktif dan energik. Episode ini akan tayang pada tanggal 5 Juli mendatang.

Sementara untuk minggu ini, program "Running Man" menayangkan episode yang dibintangi oleh Seo Hyun Jin, Park Ha Na, Hwang Seung Un, Do Sang Woo, model Irene Kim, Haeryung BESTie dan Yeeun CLC.
(nfl)
Berita Terkait
Comeback setelah 5 Tahun,...
Comeback setelah 5 Tahun, Begini Perasaan YoonA SNSD
Hyoyeon SNSD Comeback...
Hyoyeon SNSD Comeback pada Agustus, Rilis Single Baru
Taeyeon SNSD Dikonfirmasi...
Taeyeon SNSD Dikonfirmasi Comeback Solo pada 6 Juli
Syuting Tanpa Izin,...
Syuting Tanpa Izin, Dita Karang serta Member SNSD dan Apink Sudah Dibebaskan
Bikin Akun Instagram...
Bikin Akun Instagram Lagi, Kecantikan Yoona Bikin Terkesima Warganet
Tak Ada Diet Khusus,...
Tak Ada Diet Khusus, Ini Rahasia Yoona SNSD Tetap Langsing
Berita Terkini
Siapa Mischon de Reya?...
Siapa Mischon de Reya? Pengacara Perceraian yang Ditunjuk Pangeran William Jadi Kuasa Hukum
24 menit yang lalu
6 Fakta Menarik Film...
6 Fakta Menarik Film Jumbo, Animasi Karya Anak Bangsa yang Tembus 1,3 Juta Penonton
1 jam yang lalu
Lawan Kanker Payudara,...
Lawan Kanker Payudara, Pentingnya Edukasi dan Deteksi Dini
1 jam yang lalu
Pangeran Hisahito Belum...
Pangeran Hisahito Belum Ingin Menikah, Kekaisaran Jepang Terancam Krisis Suksesi
2 jam yang lalu
Minum Air Kelapa, Pria...
Minum Air Kelapa, Pria Ini Terinfeksi Jamur Mematikan dan Meninggal Akibat Kerusakan Otak
3 jam yang lalu
Profil Desy Ratnasari,...
Profil Desy Ratnasari, Jadi Sorotan Saat Diimami Salat oleh Ruben Onsu
4 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved