Perkenalkan, Resor Ramah Lingkungan di Tengah Gurun Pasir

Rabu, 30 Maret 2016 - 07:25 WIB
Perkenalkan, Resor Ramah...
Perkenalkan, Resor Ramah Lingkungan di Tengah Gurun Pasir
A A A
DUBAI - Sukses dengan Dubai Miracle Garden, Burj Al Arab, Burj Khalifa, Dubai Mall dan taman rekreasi Hollywood in the Desert, kini Dubai membangun resor di tengah gurun pasir yang panas.

Dilansir dari Weather, dengan nama The Oasis Eco Resort, bangunan ini berada di mata air padang pasir Liwa.

Karena berada di tengah padang pasir yang gersang, resor ini akan dibangun dengan sistem penggunaan energi listik yang kecil dan hanya mengandalkan energi matahari.

The Oasis Eco Resort dilengkapi dengan pusat kebugaran, spa, restoran, bar, dan berbagai fasilitas lain yang mengandalkan 157 ribu meter persegi panel surya.

"Musim semi akan digunakan untuk irigasi tanaman, budidaya ikan, dan kegiatan rekreasi. Selain itu, musim semi memungkinkan untuk menyediakan habitat alami bagi satwa liar," papar arsitek The Oasis Eco Resort, Baharash.

Menariknya, resor ini menyuguhkan makanan organik dan berasal dari tanaman lokal. Nantinya, para tamu bisa mencari makanan mereka sendiri dan mendapatkan ikan di danau buatan di tengah resor.

Untuk meminimalisir dampak ekologis, resor ini dilengkapi dengan sistem pengelolaan limbah, termasuk daur ulang air limbah.

"Pada akhirnya, Oasis Eco Resort tidak hanya bermanfaat bagi alam, tapi juga pada ekonomi dan sosial budaya," kata dia.

The Oasis Eco Resort dijadwalkan selesai pada tahun 2020 dan akan menciptakan kesempatan bekerja bagi penduduk setempat.

Selain itu, resort yang langsung terhubung dengan Bandara Internasional Abu Dhabi ini juga akan melestarikan warisan daerah dengan berinteraksi kepada penduduk setempat.
(sbn)
Berita Terkait
Akhir Pekan Ingin Wisata...
Akhir Pekan Ingin Wisata ke Alam dengan Mobil, Ini Tipsnya!
5 Wisata Alam Pelepas...
5 Wisata Alam Pelepas Penat kalau Kamu ke Sumedang
Dari Pulau Mini sampai...
Dari Pulau Mini sampai Pantai tanpa Karang, Ini Rekomendasi Wisata Alam di Bengkulu
Mau Traveling Sederhana...
Mau Traveling Sederhana namun Bermakna? Ini 5 Tips Wisata Minim Budget ala Frugal Traveler
6 Cara Menghindari Scams...
6 Cara Menghindari Scams saat Traveling, Salah Satunya Kenali Bentuk Penipuan
Lima Destinasi Wisata...
Lima Destinasi Wisata Alam di Malang yang Menyejukkan
Berita Terkini
Viral Rekaman Suara...
Viral Rekaman Suara Pertengkaran Baim Wong dan Paula Verhoeven hingga Berujung Talak
31 menit yang lalu
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
2 jam yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
3 jam yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
3 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved