Rambut Gimbal, Sulli Eks F(X) Mirip Suzanna

Jum'at, 06 Januari 2017 - 16:20 WIB
Rambut Gimbal, Sulli...
Rambut Gimbal, Sulli Eks F(X) Mirip Suzanna
A A A
SEOUL - Sulli Eks f(X) menunjukkan gaya rambut terbarunya. Pemilik nama asli Choi Jin Ri ini ternyata mengubah gaya rambutnya menjadi gimbal.

Beberapa netizen Indonesia pun menyebutkan perubahan rambut yang dipilih sangat bagus. Menurutnya, Sulli terlihat seperti Suzanna.

"Bagus sih kok mirip Suzanna yah," tulis netizen dalam akun Instagram Sulli f(X).

Tidak hanya itu, beberapa netizen lainnya juga mengungkapkan kekagumannya kepada Sulli. Rambut baru Sulli membuatnya semakin cantik.

"Luar biasa, Sulli sangat cantik sekali," katanya.

Sementara itu, Sulli memang diketahui eksis dalam menggunakan akun media sosial Instagram. Ia pun selalu menunjukkan kegiatan yang dilakukannya.
(nfl)
Berita Terkait
Krystal F(X) Masuk Militer
Krystal F(X) Masuk Militer
Krystal f(x) Resmi Tinggalkan...
Krystal f(x) Resmi Tinggalkan SM Entertainment
Jepang Tunjuk Mitsubishi...
Jepang Tunjuk Mitsubishi Produksi Pesawat Siluman F-X
Kontrak Habis, Victoria...
Kontrak Habis, Victoria F(X) Tinggalkan SM Entertainment
F(X) Merayakan 11 Tahun...
F(X) Merayakan 11 Tahun di Industri Musik Kpop
Krystal Mantan Anggota...
Krystal Mantan Anggota f(x) Perankan Letnan dalam Drama Korea Search
Berita Terkini
Rieke Diah Pitaloka...
Rieke Diah Pitaloka Tagih Negara Bayar Ganti Rugi Tanah Mat Solar Rp3,3 Miliar
17 menit yang lalu
Kim Soo Hyun Diduga...
Kim Soo Hyun Diduga Suap Ayah Kim Sae Ron, Tawarkan Sejumlah Uang
57 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 28: Rencana Adopsi Kasih
1 jam yang lalu
Bibir Pucat dan Kering...
Bibir Pucat dan Kering Selama Puasa? Yuk Simak Tips Ini!
1 jam yang lalu
Tetap Cantik dengan...
Tetap Cantik dengan Olahraga? Ini Manfaatnya yang Wajib Kamu Tahu!
1 jam yang lalu
Jangan Sampai Terlewat!...
Jangan Sampai Terlewat! ShopeePay Gebyar Ramadan Bagikan THR dan Promo Menarik
1 jam yang lalu
Infografis
Jet Tempur Siluman F-35...
Jet Tempur Siluman F-35 Lampaui 1 Juta Jam Terbang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved