Shahrukh Khan Sewa Pengawal untuk Lindungi Anak

Sabtu, 21 Januari 2017 - 09:18 WIB
Shahrukh Khan Sewa Pengawal...
Shahrukh Khan Sewa Pengawal untuk Lindungi Anak
A A A
MUMBAI - Shahrukh Khan memiliki kewajiban untuk melindungi keluarganya, khususnya anak perempuannya yang bernama Suhana Khan. Aktor kondang yang biasa disebut SRK ini bahkan cenderung protektif untuk menjaga anaknya itu.

Baru-baru ini SRK menyewa banyak bodyguard untuk menjaga Suhana Khan. Pengawal yang dikirim oleh SRK ini untuk melindungi Suhana. Mereka akan bertindak tegas jika ada pria atau pun pacarnya yang berani menyentuh Suhana tanpa seizin dirinya.

"Saya banyak menyuruh bodyguard untuk menjaga Suhana. Saya memang menjadi ayah yang tegas untuk masalah ini. Saya bahkan akan berani merobek bibir seorang pria jika dia mencoba untuk mencium Suhana," kata SRK seperti dikutip Bollywoodlife.

Aktor senior asal India ini juga siap akan melacak seseorang yang memberikan komentar terhadap keluarganya, khususnya mengenai kedua anaknya. Dia rela untuk memenjarakan beberapa pihak yang berusaha mencoreng nama baik keluarganya.

"Saya akan melacak seseorang jika memberikan komentar yang tidak pantas dan siap memenjarakannya. Saya memang akan bertindak sebagai kepala keluarga," tegas dia.
(tdy)
Berita Terkait
Investasi di Indonesia...
Investasi di Indonesia Berjoget Lebih Baik dari Negara Shahrukh Khan
Keseharian Teuku Hasnawi...
Keseharian Teuku Hasnawi Pria asal Aceh yang Mirip Shahrukh Khan
Anak Shah Rukh Khan,...
Anak Shah Rukh Khan, Aryan Khan Ditahan Sampai 7 Oktober
Aryan Khan Ditangkap,...
Aryan Khan Ditangkap, Video Lama Shah Rukh Khan yang Bolehkan Putranya Pakai Narkoba Viral
Viral Foto Wisuda Anak...
Viral Foto Wisuda Anak Shah Rukh Khan, Ganteng Banget
Wajah Amir Khan Ditodong...
Wajah Amir Khan Ditodong Pistol, Jam Tangan Rp1,3 Miliar Dibawa Kabur Perampok
Berita Terkini
Raja Charles Nangis...
Raja Charles Nangis Dengar Pernyataan Pangeran William tentang Masa Depan Kerajaan
44 menit yang lalu
7 Fakta Kasus Kim Soo...
7 Fakta Kasus Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron, Dituntut Minta Maaf hingga Ditinggal Fans
1 jam yang lalu
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
2 jam yang lalu
Kim Yoon Ah Masuk Rumah...
Kim Yoon Ah Masuk Rumah Sakit Lagi, Alami Kelumpuhan Saraf
3 jam yang lalu
Perjuangan Mat Solar...
Perjuangan Mat Solar Hak Ganti Rugi Tanah Rp3,3 Miliar, Belum Diterima hingga Akhir Hayat
3 jam yang lalu
Ayah Lindsay Lohan Kembali...
Ayah Lindsay Lohan Kembali Masuk Penjara, Ditangkap Kasus KDRT
4 jam yang lalu
Infografis
Arab Saudi Gunakan AI...
Arab Saudi Gunakan AI untuk Cetak Penghafal Al-Quran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved