Hyun Bin Jadi Detektif Korea Utara di Confidential Assignment

Minggu, 29 Januari 2017 - 13:30 WIB
Hyun Bin Jadi Detektif...
Hyun Bin Jadi Detektif Korea Utara di Confidential Assignment
A A A
SEOUL - Kangen dengan akting Hyun Bin? Dalam waktu dekat, aktor tampan ini akan kembali ke layar lebar untuk menyapa para penggemarnya lewat film terbaru berjudul Confidential Assignment.

Di film ini, Hyun Bin akan beradu aking dengan Yoo Hae Jin. Hyun Bin akan berperan sebagai seorang detektif asal Korea Utara bernama Im Chul Ryung.

Chul Ryung dikirim ke Korea Selatan untuk menangkap Cha Ki Sung—bos organisasi kejhatangan pengungsi Korea Utara. Di Negeri Ginseng itu, Chul Ryung lantas bekerja sama dengan detektif Kang Jin Tae yang diperankan Yoo Hae Jin. Inilah untuk kali pertama kedua negara itu bekerja sama untuk menangkap seorang penjahat.

Film ini telah dirilis pada 27 Januari 2017. Film ini juga akan tayang di lebih dari 40 negara, termasuk Indonesia pada 9 Februari mendatang.

Film ini juga bakal tayang di Amerika Serikat, Australia, Selandia Baru, Hong Kong, Macau, Thailand dan Vietnam. Confidential Assignment juga dijadwalkan tayang di sejumlah negara Timur Tengah, India dan Mongolia.
(alv)
Berita Terkait
Asal-Usul Kekayaan Hyun...
Asal-Usul Kekayaan Hyun Bin dan Caranya Menghabiskan Uang
Raffi Ditawari Wakil...
Raffi Ditawari Wakil Wali Kota, Hyun Bin Terbang ke Yordania
Konfirmasi Hubungan,...
Konfirmasi Hubungan, Son Ye-jin Unggah Postingan tentang Hyun Bin
Hyun Bin, Yoona dan...
Hyun Bin, Yoona dan Daniel Henney Rayakan Confidential Assignment 2 yang Tembus 6 Juta Penonton
Resmi Pacaran, Ini 7...
Resmi Pacaran, Ini 7 Fakta Hubungan Hyun Bin dan Son Ye Jin
7 Fakta Pernikahan Hyun...
7 Fakta Pernikahan Hyun Bin dan Son Ye-Jin, Nomor 3 Mengejutkan
Berita Terkini
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
6 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
6 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
7 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
8 jam yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
8 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
8 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved