Haruka Nakagawa Saksikan Kelulusan Mayu Watanabe di AKB48

Sabtu, 04 November 2017 - 15:04 WIB
Haruka Nakagawa Saksikan...
Haruka Nakagawa Saksikan Kelulusan Mayu Watanabe di AKB48
A A A
TOKYO - Haruka Nakagawa begitu senang karena dibuatkan baju oleh Mayu Watanabe. Hal itu dikarenakan mantan anggota JKT48 ini menghadiri penampilan terakhir Mayu di AKB48.

Haruka dan Mayu merupakan sahabat saat mereka sama-sama di AKB48. Wanita kelahiran 10 Februari 1992 ini bersama-sama di Team B.

"Di buat baju baruuuu #japan #konser," tulis Haruka dalam akun Instragram @Haruuuu_chan.

Mantan ketua Team T di JKT48 ini sangat senang bisa melihat penampilan terkahir Mayu di Theater AKB48. Dia pun berkesempatan memperlihatkan penampilannya di atas panggung Theater AKB48. Ini yang membuat Haruka semakin terkenang dan mengingat masa lalu saat menjadi anggota kelompok vocal Jepang tersebut.
Haruka Nakagawa Saksikan Kelulusan Mayu Watanabe di AKB48

"Tadi ikut terakhir konser mayuyu. Aku senang deh bisa naik stage bareng lagi sama mayuyu dan bisa bawain lagu watarirouka dan lagi teamb
(tdy)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.2337 seconds (0.1#10.140)