Pekerjaan dan Kehidupan Pribadi Harus Seimbang, Baik untuk Kesehatan Mental

Senin, 13 Februari 2023 - 18:55 WIB


Selain itu, Michael menilai, merencanakan pekerjaan selama sepekan ke depan cukup membantu seseorang untuk menentukan waktu untuk memiliki kehidupan pribadi.

“Work life balance itu kan penataan lah, biar kita itu terjadwal gitu kan. Kita tuh habis ini mau ngapain, habis selesaikan A kita pindah ke B itu harus terjadwal. Jadi jangan sembarangan,” ujar Micahel.

“Pada saat males itu kita harus bangun mood sendiri itu. Soalnya kita nggak tau juga kan gimana pressure dari atasan, terus dengan kerjaan yang lagi banyak,” tandasnya.
(dra)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More