7 Tempat Wisata Ikonik di Banda Neira yang Wajib Dikunjungi

Jum'at, 31 Maret 2023 - 17:17 WIB
Banda Neira yang ada di Kepulauan Banda, Maluku Tengah, menyimpan pesona alam yang mampu membius mata. Foto/Freepik
JAKARTA - Banda Neira yang ada di Kepulauan Banda, Maluku Tengah, menyimpan pesona alam yang mampu membius mata. Keragaman ekosistem bawah lautnya tidak perlu diragukan lagi.

Tak hanya keindahan alam, Banda Neira juga memiliki nilai sejarah. Jika Anda pernah mendengar tentang pengasingan Bung Hatta, di Banda Neira-lah sang proklamator diasingkan.

Berikut tujuh tempat wisata menakjubkan yang ada di Banda Neira, dirangkum pada Jumat (31/3/2023).





1. Pulau Hatta



Foto/Tripadvisor

Pulau yang dulu dikenal sebagai Pulau Rozengain ini akan memanjakan Anda dengan aktivitas menyelam yang wajib dicoba. Keindahan alam bawah lautnya tidak akan mengecewakan. Terletak di ujung timur Kepulauan Banda, Pulau Hatta memiliki gugusan terumbu karang yang masih terjaga kelestariannya. Anda juga dapat mengabadikan momen di palung yang menjadi ciri khas Pulau Hatta.

2. Gunung Api



Foto/Pegipegi
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More