4 Fakta Unik Rumah Abah Jajang yang Viral karena Memiliki Pemandangan bak Surga
Jum'at, 28 April 2023 - 16:31 WIB
CIANJUR - Belum lama ini masyarakat Indonesia dihebohkan dengan keberadaan rumah Abah Jajang di Kampung Rawa Dewa, Cianjur, Jawa Barat.
Rumah tersebut dianggap memiliki pemandangan yang sangat indah atau seperti di surga, karena berada di depan curug Citambur.
Selain itu, rumah Abah Jajang juga dikelilingi sawah dan lahan luas yang serbahijau. Berikut adalah 4 fakta unik seputar rumah Abah Jajang.
Fakta Unik Rumah Abah Jajang
Foto: Rumah Sederhana Abah Jajang/Tangkapan layar TikTok
Rumah Abah Jajang tidaklah mewah. Berdasarkan foto dan video yang beredar di dunia maya, rumah tersebut hanyalah bangunan sederhana dan terkesan masih sangat tradisional.
Rumah yang terbuat dari bilik bambu itu memiliki luas 9 meter dan sudah ditempati selama 28 tahun oleh Abah Jajang dan keluarganya.
Rumah tersebut dianggap memiliki pemandangan yang sangat indah atau seperti di surga, karena berada di depan curug Citambur.
Selain itu, rumah Abah Jajang juga dikelilingi sawah dan lahan luas yang serbahijau. Berikut adalah 4 fakta unik seputar rumah Abah Jajang.
Fakta Unik Rumah Abah Jajang
1. Bangunan Rumah Sangat Sederhana
Foto: Rumah Sederhana Abah Jajang/Tangkapan layar TikTok
Rumah Abah Jajang tidaklah mewah. Berdasarkan foto dan video yang beredar di dunia maya, rumah tersebut hanyalah bangunan sederhana dan terkesan masih sangat tradisional.
Rumah yang terbuat dari bilik bambu itu memiliki luas 9 meter dan sudah ditempati selama 28 tahun oleh Abah Jajang dan keluarganya.
tulis komentar anda