6 Tokoh Dunia dengan Pakaian Ikonik, Tongkat Komando dan Peci Sukarno Melegenda
Kamis, 11 Mei 2023 - 10:48 WIB
Foto/IMDb
Pemimpin Palestina ini lahir pada 24 Agustus 1929. Yasser Arafat pernah menjadi presiden Otoritas Nasional Palestina (PNA), Ketua Organisasi Pembebasan Palestina (PLO), dan pemimpin pasukan milisi Fatah pada 1959.
Soal busana, pria yang sangat dihormati di Palestina tersebut kerap menggunakan sorban di kepala atau keffiyeh bermotif kotak hitam putih serta seragam militer.
6.Muammar Gaddafi
Foto/wikipedia
Pemimpin dari Libya ini dikenal sebagai tokoh eksentrik dengan gaya busana yang sangat khas dan konservatif. Berkuasa selama 42 tahun, membuat Gaddafi populer dan banyak dikenang oleh masyarakat Libya. Selain sebagai politikus, Muammar Gaddafi diketahui juga memiliki gaya busana unik.
Ia mendapatkan gelar sebagai “diktator yang chic” dari majalah Vanity Fair dengan gaya pakaian yang eklektik ala Christian Lacroix. Gaddafi antara lain sering memakai busana seragam militer dengan banyak medali, topi leopard-print dan dan tongkat emas
(wyn)
Lihat Juga :
tulis komentar anda