7 Artis Hollywood yang Pernah Bekerja di Restoran Cepat Saji sebelum Terkenal

Jum'at, 21 Juli 2023 - 07:56 WIB

2. James Franco



Foto/Stars Insider

Aktor ini mengaku pernah bekerja di McDonald's. Dia bekerja untuk mendukung karier aktingnya yang sedang berkembang. "Yang saya tahu adalah ketika saya membutuhkan McDonald's, McDonald's ada untuk saya. Saat tidak ada orang lain," kata James Franco.

3. Pharrell Williams



Foto/Stars Insider

Penyanyi ini pernah dipecat dari McDonald's tiga kali secara terpisah. Namun, dia kemudian membantu menulis jingle perusahaan itu. “Saya hanya pandai makan nugget ayam," jelas Pharrell Williams.



4. Shania Twain



Foto/Stars Insider

Shania Twain bekerja serabutan saat muda. Antara bersekolah di sekolah menengah dan bernyanyi di bar pada malam hari, penyanyi Kanada itu juga bekerja di McDonald's.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More