7 Wisata Pantai Tercantik di Jawa Timur, Salah Satunya Bisa Saksikan Aktivitas Penyu
Kamis, 07 Desember 2023 - 15:23 WIB
Foto/Indonesia Travel
Masih berada di kawasan Banyuwangi, Pantai Pulau Merah terletak di Desa Sumberagung. Pantai ini terkenal dengan pasirnya yang berwarna merah, memberikan nuansa yang cantik dan menarik bagi para pengunjung.
Pantai Pulau Merah sering dijadikan lokasi untuk olahraga selancar. Ombak di Pantai Pulau Merah tergolong tinggi dan cocok bagi para peselancar.
Pantai Klayar terletak di Desa Donorojo, Kecamatan Pacitan, Jawa Timur. Pantai Klayar menawarkan hamparan pasir putih yang lembut yang kontras dengan batu karang besar yang tersebar di sepanjang pantai.
Salah satu daya tarik utama Pantai Klayar adalah formasi batu karang yang disebut "Batu Seruni" yang berdiri di tengah laut.
Objek wisata yang ada di Desa Watu Karung, Kecamatan Pringkuku, Kabupaten Pacitan, ini juga menyuguhkan pasir putih yang indah. Selain itu, terdapat pula Batu Goa Lebar, merupakan batu besar yang memiliki celah-celah seperti goa.
Pantai Watu Karung juga telah dilengkapi dengan beberapa fasilitas wisata, seperti penginapan, dan warung makan.
Masih berada di kawasan Banyuwangi, Pantai Pulau Merah terletak di Desa Sumberagung. Pantai ini terkenal dengan pasirnya yang berwarna merah, memberikan nuansa yang cantik dan menarik bagi para pengunjung.
Pantai Pulau Merah sering dijadikan lokasi untuk olahraga selancar. Ombak di Pantai Pulau Merah tergolong tinggi dan cocok bagi para peselancar.
3. Pantai Klayar Pacitan
Pantai Klayar terletak di Desa Donorojo, Kecamatan Pacitan, Jawa Timur. Pantai Klayar menawarkan hamparan pasir putih yang lembut yang kontras dengan batu karang besar yang tersebar di sepanjang pantai.
Salah satu daya tarik utama Pantai Klayar adalah formasi batu karang yang disebut "Batu Seruni" yang berdiri di tengah laut.
4. Pantai Watu Karung Pacitan
Objek wisata yang ada di Desa Watu Karung, Kecamatan Pringkuku, Kabupaten Pacitan, ini juga menyuguhkan pasir putih yang indah. Selain itu, terdapat pula Batu Goa Lebar, merupakan batu besar yang memiliki celah-celah seperti goa.
Pantai Watu Karung juga telah dilengkapi dengan beberapa fasilitas wisata, seperti penginapan, dan warung makan.
tulis komentar anda